Seagate perkenalkan sistem hard drive berkapasitas multi-petabyte hingga 2,5PB

foto: seagate
Techno.id - Seagate mengumumkan sistem penyimpanan data massal Seagate Exos Corvault 4U106 dengan kapasitas hingga 2,5 petabyte (PB). Sistem penyimpanan blok multi-petabyte berperforma tinggi ini mempersembahkan densitas rak lebih tinggi, siklus masa pakai lebih lama, dan daya lebih kecil per petabyte, yang menjadikan total biaya kepemilikan (total cost of ownership / TCO) lebih rendah.
Seagate Exos Corvault 4U106 merupakan hard drive berkapasitas tinggi, dengan gabungan teknologi pemulihan mandiri, menciptakan blok bangunan penyimpanan petabyte yang paling efisien untuk arsitektur pusat data sangat besar, yang mengurangi sumber daya jaringan penyimpanan hingga 50% dan meningkatkan total efisiensi daya rak hingga 30%.
Kemampuan pemulihan mandiri dari Autonomous Drive Regeneration (ADR) Seagate dan Advanced Distributed Autonomic Protection Technology (ADAPT) membantu mengurangi waktu lumpuh dan mengoptimalkan sumber daya pusat data, seperti perawatan dan intervensi manusia, dan nantinya mengurangi jejak karbon dan sampah elektronik.
Perangkat ini telah tersedia dalam konfigurasi berbasis conventional magnetic recording (CMR) sebesar 2 PB. Seagate Exos Corvault 4U106 juga menawarkan konfigurasi berbasis Heat-Assisted Magnetic Recording (HAMR) sebesar 2 PB dan 2,5 PB.
RECOMMENDED ARTICLE
- Seagate luncurkan Hard Drive Baru Exos 24TB di Indonesia
- 5 Alasan SSD tidak bisa digunakan dalam jangka panjang, data bisa hilang tak terduga
- Western Digital rilis SSD anyar yang dirancang khusus untuk komunitas kreatif
- 5 Keunggulan menggunakan hard disk dibanding SSD, lebih ekonomis
- Cara memperbaiki kesalahan ‘hard drive tidak terdeteksi’ pada PC Windows
HOW TO
-
15 Template prompt ChatGPT untuk menghitung HPP (Harga Pokok Produksi) secara kasar, ternyata gampang
-
10 Pengaturan setting di Android untuk jaga anak dari konten negatif internet, ini cara aktifkannya
-
Cara mudah cek iPhone bekas terbaru 2025, jangan sampai tertipu dengan harga murah malah dapat zonk
-
Gimbal HP anti goyang cuma modal pipa PVC bekas? Ini cara bikinnya terbaru yang murah
-
15 Prompt ChatGPT untuk bantu pelajar SMA pelajari konsep mata pelajaran fisika yang susah sekali
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
9 Aplikasi terbaru 2025 ubah gambar jadi tulisan pakai smartphone, tinggal foto langsung jadi
-
11 Aplikasi ramalan cuaca di Android dan iPhone terbaru di 2025, akurat dan gampang memahaminya
-
Realme pamer teaser HP dengan baterai 10.000 mAh, bakal tipis atau segede batu bata?
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan