Ini dia jaket bertenaga surya pertama di dunia

Ilustrasi musim dingin (salju) © 2016 wallpaperup.com
Techno.id - Sebuah jaket bertenaga surya pertama di dunia akhirnya lahir di salah satu proyek situs IndieGoGo. Dikembangkan oleh perusahaan bernama ThermalTech, jaket ini diberi nama Solar-Powered Smart Jacket.
- Jaket ini mampu mengering sendiri dalam waktu 1 menit saja, mau coba? Jaket bernama SDJ-01 ini mampu mengering sendiri dalam waktu 1 menit saja.
- Jaket ini menghasilkan listrik ketika dipakai berlari Para ilmuwan telah menemukan bahan jaket baru yang dapat menghasilkan listrik. Jaket ini mengeluarkan listrik ketika dipakai berlari.
- Gunakan teknologi canggih, jeans ini dapat menyerap keringat Wah, jadi nyaman dipakai di waktu terik nih.
Solar-Powered Smart Jacket
© 2016 IndieGoGo/ThermalTech
Sebuah fitur andalan dari jaket ini adalah kemampuan untuk meningkatkan suhu hingga 18 derajat Fahrenheit (F) selama dua menit. Menurut CEO ThermalTech, Carlos Cortes, suhu itu berasal dari sinar UV matahari yang terserap.
"Kami percaya bahwa dengan memperkenalkan kain penyerap surya ini ke pasar pakaian, pakaian generasi berikutnya akan memberikan suhu yang optimal ketika konsumen sedang berada di suhu dingin," ujarnya.
Solar-Powered Smart Jacket sendiri nantinya akan tersedia ke dalam tiga varian. Mereka adalah varian "Street" (untuk suhu 32 - 50F atau 0 - 10C), serta varian "Explorer" dan "Extreme" (30-55F atau minus -1 - 10C).
Adapun beberapa fitur lain yang dimiliki Solar-Powered Smart Jacket adalah material yang fleksibel dan ringan, tahan air, serta dilengkapi dengan sekat untuk pernafasan (saat digunakan untuk menutup bagian muka).
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?