Tutorial sederhana aplikasi selfie B612

Ilustrasi selfie © 2015 Shutterstock
Techno.id - Chandra Wijaya
Bicara soal aplikasi kamera selfie, sedikit banyak Anda pasti akan mengenal B612. Ya, aplikasi gratis besutan Line Corporation itu memang dibekali dengan sejumlah fitur yang memang dicari oleh banyak orang.
Adapun beberapa contohnya seperti kemampuan membuat video berdurasi pendek lengkap dengan suaranya. Selain itu, pengguna B612 juga dapat membagikan hasil selfie mereka dengan mudah ke banyak media sosial termasuk Line.
Terlepas dari itu, sudahkah Anda mencoba aplikasi B612? Jika belum, berikut tutorial sederhananya sebagaimana dirangkum oleh tim Techno.id.
Tampilan antarmuka aplikasi B612
© 2015 Line Corporation
Foto selfie jadi lebih mudah dan cepat
Secara garis besar, B612 adalah aplikasi multi platform. Ia telah terintegrasi dengan produk iOS (minimal iOS 7) seperti iPhone, iPad, dan iPod Touch. Tentu saja, B612 juga telah terintegrasi dengan baik di platform Android.
Setelah proses instalasi selesai, B612 secara otomatis akan langsung terintegrasi dengan kamera depan. Di tahap ini, pada umumnya B612 juga akan menampilkan widget di halaman home screen.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya