Ini fitur baru Periscope untuk iOS yang bikin Anda makin jatuh hati

Ilustrasi Periscope untuk iOS © clicky.co.uk
Techno.id - Persicope untuk iOS telah resmi diperbarui. Versi iOS aplikasi video live streaming milik Twitter ini kabarnya mengusung sejumlah fitur baru yang bakal membuat Anda para penggunanya makin jatuh hati, salah satunya Daylight Curve.
Sebagaimana dikutip dari AdWeek (17/2/16), fitur ini memisahkan area pada peta dunia dengan sebuah garis yang membuat salah satu wilayah menjadi sedikit lebih gelap dan yang lainnya lebih terang. Nah, dengan pembatasan garis tersebut kabarnya pengguna bakal lebih mudah menemukan dan menonton siaran atau video live streaming dari dua wilayah waktu berbeda.
- Jawab kebutuhan pengguna, Periscope tambahkan fitur baru nan berguna Melalui fitur ini, pengguna bisa menonton video live streaming dengan nyaman.
- Mirip Periscope, fitur video streaming Facebook kini tersedia di iOS Mirip dengan Periscope, kini Anda pengguna iPhone juga bisa streaming video di Facebook.
- Periscope bakal 'culik' penggunanya ke tempat tak terduga Terisnpirasi teknologi Teleportasi, Periscope mampu bawa Anda ke tempat-tempat yang tak pernah Anda duga sebelumnya.
Pengguna hanya perlu menekan ikon live streaming pada wilayah sedikit gelap untuk menikmati video yang dibuat di wilayah matahari terbenam. Lalu, menekan ikon live streaming pada wilayah sedikit terang untuk menikmati video yang dibuat di wilayah matahari terbit.
Disebutkan, pengguna bisa menikmati video dari dua wilayah berbeda secara bersamaan. Namun, dengan syarat video yang akan ditonton masih dalam status live.
Daylight Curve Periscope
© 2016 adweek.com
Selain pembaruan tersebut, Periscope untuk iOS juga mengusung perbaikan fitur lainnya. Update versi ini kabarnya juga mengusung stabilisasi video akan tetapi untuk penggunaan terbatas seperti pada iPhone 6 atau yang terbaru.
Nah, bagi Anda pengguna perangkat iOS yang belum mendownload aplikasi Periscope maka Anda bisa segera menginstal aplikasi ini via App Store.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
-
Cara terbaru 2025 batasi siapa yang dapat mengirim pesan di obrolan grup WhatsApp
-
Cara terbaru amankan e-mail pribadi dari spam saat daftar online, biar inbox tetap bersih dan sehat
-
Trik ubah smartphone jadul jadi CCTV gratis di rumah, bisa diandalkan dan gratis
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
-
Cara terbaru 2025 batasi siapa yang dapat mengirim pesan di obrolan grup WhatsApp
-
Cara terbaru amankan e-mail pribadi dari spam saat daftar online, biar inbox tetap bersih dan sehat