Samsung Galaxy Watch 6 dikabarkan bakal memboyong baterai lebih besar dibanding Galaxy Watch 5

Samsung Galaxy Watch 5 (Foto:Samsung.com)
Techno.id - Ada kabar menarik bagi penggemar smartwatch. Samsung bakal meluncurkan Galaxy Watch 6 yang diklaim memiliki berbagai fitur tidak dimiliki pendahulunya, Samsung Galaxy Watch 5. Menurut thedroidguy, hardware Samsung Galaxy Watch sepertinya tidak akan mengalami banyak pengembangan.
Peningkatan yang cukup signifikan kabarnya justru ada di sektor daya. Seperti dilansir Sammobile, Samsung Galaxy Watch 6 digadang-gadang akan memiliki kapasitas baterai yang lebih besar dibanding Galaxy Watch 5. Malah dikabarkan Samsung Galaxy Watch 6 akan memiliki dua kapasitas baterai. Samsung Galaxy Watch 6 (40mm) dan Samsung Galaxy Watch 6 Classic (42mm) akan memiliki kapasitas baterai yang sama yaitu 300mAh. Sedangkan pada Samsung Galaxy Watch 6 (44mm) dan Samsung Galaxy Watch 6 Classic (46 mm) akan memiliki baterai berkapasitas 425mAh.
-
Samsung luncurkan Galaxy Watch 6 dan Galaxy Watch 6 Classic, ini perbedaannya Kedua smartwatch ini menghadirkan metrik yang lebih baik untuk data kebugaran dan kesehatan yang lebih komprehensif
-
Bocoran Samsung Galaxy Note 6: Usung layar lengkung 5,8inci Dari bocoran yang beredar, diketahui jika Galaxy Note 6 akan mengusung layar lengkung berukuran 5,8inci.
-
Samsung Galaxy Note 5 dilengkapi dengan baterai berkapasitas 3000 mAh Kapasitas baterai ini dikatakan lebih kecil dari baterai milik pendahulunya.
Seperti dikutip dari androidauthority, kabarnya Samsung Galaxy Watch 6 akan menggunaka layar panel MicroLED. Berbeda dengan Samsung Galaxy Watch 5 yang menggunakan panel Amoled.
Panel MicroLED lebih nyaman dilihat. Selain itu, penggunaan layar MicroLED juga akan menjaga kapasitas baterai. Kendati demikian, menurut Sammobile, layar MicroLED tidak akan hadir setidaknya sampai Samsung Galaxy Watch 7.
Sampai saat ini belum ada keterangan resmi kapan Samsung Galaxy Watch 6 akan diluncurkan. Namun Menurut droidguy, Samsung akan meriis Samsung Galaxy Watch pada sekitar bulan Agustus. Samsung juga dikabarkan bakal merilis Galaxy Flip 5 dan Galaxy Fold 5 pada saat yang sama. Menarik untuk melihat fitur baru dan spesifikasi yang akan ditawarkan oleh smartwatch terbaru Samsung ini.
Magang : Nabiel Mumtaz Zaydane Firdaus
RECOMMENDED ARTICLE
- Hindari 7 hal ini saat menggunakan stop kontak listrik, bisa menyebabkan kebakaran lho
- 7 Cara mudah bersihkan memori internal Apple Watch yang penuh, dijamin berhasil
- Amazfit perkenalkan smartwatch pertama dengan fitur ChatGPT, bisa lakukan interaksi dengan AI
- Cara cek kesehatan baterai di Apple Watch, mudah dilakukan
- Huawei luncurkan Watch GT 3 SE dan FreeBuds 5i, perangkat wearables untuk menunjang gaya hidup sehat
HOW TO
-
10 Tips mengamankan akun WhatsApp, jangan sampai dibobol orang tak bertanggung jawab
-
10 Alasan update software di iPhone sangat penting, ini caranya biar hemat kuota
-
10 Tips mengganti password bank yang aman dan sulit dibobol
-
10 Langkah mudah membersihkan AirPods dan waktu perawatannya
-
10 Trik ampuh mendinginkan laptop yang overheat, ternyata gampang
TECHPEDIA
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?
-
Peneliti ungkap teknologi baterai baru, diklaim bisa tahan 30 tahun!
-
Pangsa pasar fitur search Google turun di bawah 90 persen, apa dampaknya?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?
-
Peneliti ungkap teknologi baterai baru, diklaim bisa tahan 30 tahun!