Kuisaku, game trivia lokal, siap rilis di Hari Pahlawan, nantikan!

Game KuisAku © 2015 SLAB
Techno.id - Dicandunya game trivia oleh pengguna smartphone di Indonesia belakangan ini mendorong developer asal Bali, SLAB, untuk memberikan sumbangsih. Tak lama lagi, SLAB bakal merilis game trivia buatan mereka, bertajuk Kuisaku.
Kuisaku bakal mengajak gamer untuk menguji kemampuan berpikir dan pengetahuan mereka. Ada banyak sekali topik yang ditawarkan secara acak, mulai dari pengetahuan seperti sejarah, dunia hiburan, hingga pengetahuan umum lain. Game yang bisa memunculkan persaingan yang sehat antar-user ini juga dikemas dengan user interface yang apik.
-
Mari sebarkan semangat Hari Pahlawan lewat game Tebak Gambar, caranya? Mainkan saja game ini dan jawab 10 pertanyaan bertema Hari Pahlawan. Lalu lihat apa yang bisa Anda lakukan selanjutnya.
-
Tebak Gambar siap tampung karya kreator karakter digital Tanah Air Lewat kampanye mereka bernama KREASI (Kreator Berimajinasi), ini tawaran tim Tebak Gambar.
-
Games tradisional Pancasila Lima Dasar kini hadir di Android Lebih asyik karena Anda bisa mengajak teman-teman Facebook Anda untuk bermain bersama games jadul ini.
Mode multi-player dipilih agar user bisa memainkan game ini bersama teman-temannya. Untuk mengundang lawan bermain, user Kuisaku bahkan bisa mengirim tantangan lewat pesan Facebook. Dengan kelebihan-kelebihan ini, Kuisaku pun percaya diri untuk mendapatkan 10 ribu user dalam sebulan.
Tak cuma bertujuan untuk memeriahkan industri game Tanah Air, Kuisaku juga sengaja akan dilahirkan bertepatan dengan peringatan Hari Pahlawan 10 November mendatang. Sebab, selain menghibur dan seru, game ini juga mencerminkan semangat perlawanan di bidang pendidikan.
Sebagai gambaran, Kuisaku adalah karya ketiga dari SLAB Games. Developer yang sudah terjun ke industri ini sejak tahun 2010 itu mulai dikenal sejak merilis game seluler Klompencapir dan Teka Teki Silang 2.0.
RECOMMENDED ARTICLE
- Pendapatan Clash of Clans hampir tembus Rp 13 triliun!
- Aplikasi dan game terbaik minggu ini untuk perangkat Android dan iOS
- Ingin bernostalgia? Mainkan saja 5 game lawas ini di gadget Android
- Nintendo resmi perkenalkan games mobile pertamanya, Miitomo
- Segera diupgrade, ini fitur yang kabarnya akan ada di Clash of Clan
HOW TO
-
Perlukah membawa laptop saat mudik? ini 10 rekomendasi tablet untuk WFA saat mudik
-
10 Cara efektif mengamankan HP dari pencuri saat mudik, hati-hati ya!
-
8 Cara mengatur smartphone agar bisa melantunkan Al-Quran semalaman tanpa khawatir baterai rusak
-
10 Rekomendasi aplikasi android terbaik untuk belajar Al-Quran bagi anak-anak
-
10 Rekomendasi merawat smartphone untuk driver ojek online, ini caranya biar waterproof
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar