11 Potret unik mainkan game HP dengan aksesori PC, bikin melongo

foto: Reddit/ shittybattlestations; Instagram/@cursed_computers
Techno.id - Berkat adanya teknologi layar sentuh dan internet pada sebuah perangkat smartphone, perkembangan game mobile semakin melaju pesat. Hanya berbekal sebuah ponsel pintar, seseorang dapat memainkan permainan dari berbagai kategori game. Terlebih saat ini terdapat HP khusus gaming dari beberapa brand terkemuka, sehingga melibas game berat untuk perangkat akan terasa ringan.
Bermain game dengan smartphone memang sangat mengasyikkan apalagi dimainkan bersama teman. Ada banyak tantangan dan pertarungan dalam game yang membuat sensasi keseruan tersendiri bagi player. Terlebih device pengguna sangat mumpuni dengan berbagai fitur seperti game turbo, triggers tambahan, dan casing LED RGB khas gadget gaming. Seakan pengguna masuk ke dalam game, dan berusaha memenangkan permainan setiap harinya.
-
11 Cara kocak ketika main game di HP ini bikin geleng kepala Selain kocak, cara mereka bermain game menggunakan ponsel pintar tersebut juga absurd.
-
11 Potret lucu main game pada perangkat tidak sesuai, halu banget Beberapa orang menggunakan perangkat yang tidak sesuai untuk memainkan game kesayangan mereka.
-
11 Potret kocak ngegame pakai perangkat yang salah, nggak habis pikir Alih-alih berfungsi dengan baik, memainkan game menggunakan alat yang salah bikin pusing.
Namun bagaimana jadinya jika sebuah smartphone malah memakai aksesori PC untuk memainkan game. Wah tentu hasilnya bakalan unik bukan. Penasaran seperti apa bentuknya? Kali ini techno.id pada Selasa (27/9), akan memberikan 11 potret unik mainkan game HP dengan aksesori PC yang dihimpun dari berbagai sumber.
1. Jadi mau ngetik pesan makin cepet deh.
foto: Reddit/ shittybattlestations
2. Wuih nggak tau speknya apa, tapi kok kuat ya.
foto: Reddit/ shittybattlestations
3. Tuh buat WFH juga enak kok.
foto: Reddit/ shittybattlestations
4. Lagi cosplay jadi komputer.
foto: Reddit/ shittybattlestations
5. Bakalan chicken terus nih.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
6. Saat touchscreen tiba-tiba rusak.
foto: Twitter/ @CursedSetups
7. Semoga bisa presisi karena cuma pakai layar dari HP.
foto: Instagram/@cursed_computers
8. Keseruan yang sederhana.
foto: Instagram/@shitty.pc.builds
9. Pro player ketar-ketir lihat joki ini.
foto: Instagram/@shitty.pc.builds
10. Kok kayaknya salah server ya.
foto: Twitter/@CursedPhones
11. Lebih enak pakai keyboard PC ternyata.
foto: Instagram/@cursed_computers
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Potret kocak terlalu santai saat pakai gadget, bikin geleng kepala
- 11 Foto lucu pakai perangkat tak sesuai untuk selfie nggak habis pikir
- 11 Potret kocak manfaatkan fasilitas gadget di tempat umum bikin heran
- 11 Potret absurd kelewat sayang pada perangkat PC, jadinya useless
- 11 Potret nyeleneh akibat nggak bisa rakit PC, jadinya acak-acakan
HOW TO
-
5 Tips juti membuat prompt ChatGPT untuk tugas esai bahasa inggris, makin mudah
-
Panduan lengkap cek Bansos Kemenkos 2025 lewat HP, ternyata gampang
-
5 Cara cek plagiasi esai dengan ChatGPT, mudah dan cepat tanpa rasa khawatir.
-
Komdigi Luncurkan Wi-Fi 6E dan Wi-Fi 7 di Indonesia, ngebut sampai 4 Gbps
-
5 Prompt ChatGPT paling manjur untuk selesaikan PR matematika, ternyata gampang!
TECHPEDIA
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis