11 Ide unik daur ulang perangkat Mac rusak, miliki fungsi baru

foto: flickr.com; Imgur.com
Techno.id - Siapa sih yang nggak kenal brand teknologi mutakhir masa kini Apple? Ya, pabrikan gadget asal negeri Paman Sam tersebut memiliki segudang produk elektronik canggih. Salah satu piranti yang dimilikinya adalah Macintosh atau sering dikenal dengan Mac.
Mac merupakan perangkat komputer yang dikenalkan untuk pertama kali pada tahun 1984. Tentunya perangkat tersebut menjadi cikal bakal komputer yang dapat dikonsumsi publik. Komputer Mac memiliki desain khas logo Apple yang dipertahankan sampai sekarang.
- 11 Ide kreatif manfaatkan gadget bekas sebagai perabot dapur, tetap rapi dan menarik dipandang Selain memiliki tampilan yang menarik mata, gadget yang diubah menjadi perabot dapur bisa menghemat pengeluaran.
- 11 Potret lucu ubah komputer bekas jadi perabot rumah, patut ditiru Aksi kreatif yang menyulap komputer bekas menjadi perabot rumah tangga.
- 11 Ide kreatif manfaatkan gadget bekas jadi barang berguna bisa dicoba Ide kreatif memanfaatkan gadget bekas yang sudah tidak terpakai.
Mac memang memiliki sistem berbeda dengan komputer Windows. Piranti tersebut menggunakan mac OS untuk operasi penggunaannya. Namun secara garis besar, peran dan fungsi alat tersebut tidak jauh berbeda dengan Komputer Windows.
Mac menjadi pilihan beberapa pengguna karena performa perangkat tersebut pasti tinggi. Akan tetapi jika piranti tersebut sudah rusak, melakukan maintenance akan membutuhkan biaya cukup mahal. Namun bagaimana jika terdapat perangkat Mac yang rusak dialihfungsikan untuk hal lain?
Penasaran seperti apa hasilnya? Kali ini techno.id berhasil merangkum 11 ide unik daur ulang perangkat Mac rusak dari berbagai sumber pada Senin (24/10).
1. Jadinya keren kalo dipakai untuk aquascape, kokoh lagi.
foto: flickr.com
2. Wah bisa jadi tempat minum ternyata.
foto: Imgur.com
3. Lebih eksklusif di era surat menyurat.
foto: complex.com
4. Kalo kantor kekurangan meja, cara ini bisa menjadi solusi.
foto: mactechnology.co.uk
5. Penyimpanan lega dan tentu aman, tapi mahal.
foto: macrumors.com
6. Pas touring jadi pusat perhatian nih.
foto: osxdaily.com
7. Jadi makin kece aja ruangannya.
foto: greenmoxie.com
8. Karena teknologinya udah uzur, jadi mixing aja.
foto: attrip.jp
9. Emang piranti Mac paling bandel.
foto: 9gag.com
10. Saking kuatnya, bisa jadi alat BBQ an.
foto: Imgur.com
11. Mau kemana kita? Lihat dong koper barunya, keren kan.
foto: Istimewa
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Potret kelewat kreatif desain casing PC tak biasa, bikin terpana
- 11 Ide kreatif ubah gadget bekas jadi jam dinding, punya nilai jual
- 11 Hasil modifikasi gadget dengan case transparan, tampil penuh gaya
- 11 Ide kreatif sulap monitor bekas jadi rumah hewan, tak kalah keren
- 11 Potret absurd rakit PC tak ergonomi, pinggang jadi pegal
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua