Pengelola sebuah mall sebut toko Amazon Books akan diperbanyak

Ilustrasi tablet Amazon Kindle © 2016 theverge.com
Techno.id - Tahun lalu, raksasa e-commerce Amazon meluncurkan Amazon Books. Secara garis besar, Amazon Books adalah sebuah toko fisik yang menjual berbagai macam buku, termasuk tablet Amazon Kindle hingga e-readers.
Sebuah kabar menariknya, bisnis buku tersebut tampaknya akan lebih diperluas lagi dengan menambah jumlah unit toko. Setidaknya, salah satunya akan berada di dalam mall-mall naungan General Growth Properties.
- Lippo Group ingin menang di bisnis e-commerce Indonesia Dengan segala talenta andal, Lippo Group menargetkan penjualan di MatahariMall.com bisa mencapai US$ 1 miliar dalam tempo tiga tahun ke depan.
- Pusat buku Jogja ini terkenal hingga luar kota, apa istimewanya? Buku-buku yang dijual di tempat ini bermacam-macam, seperti buku umum, agama, buku pelajaran, hingga novel dan komik.
- Hits pada masanya, begini nasib persewaan buku pada era digital "Saingan kita saat ini adalah teknologi."
"Seperti yang Anda tahu, Amazon telah membuka toko buku (Amazon Books). Setahu kami, goal mereka adalah membuka 300 hingga 400 toko," ujar CEO of mall operator General Growth Properties, Sandeep Mathrani.
Sayangnya, masih belum diketahui dari mana sumber angka yang didapatkan oleh Mathrani. Namun, beberapa spekulasi menyebutkan jika ia diyakini mendapat informasi dari para eksekutif real-estate Amazon.
Menurut laman Wall Street Journal (02/01), pihak Amazon sendiri masih menolak untuk berkomentar. Sejumlah pihak pun juga masih meragukan pernyataan Mathrani karena angka tersebut dianggap terlalu banyak untuk sebuah toko buku.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua