Beginilah plat nomor kendaraan masa depan bikinan Apple

ilustrasi plat nomor digital © prlog.org
Techno.id - Banyak kendaraan masa depan yang mulai diulas di berbagai media. Namun dari semua kendaraan masa depan yang memiliki keunggulan masing-masing tersebut, belum satupun yang membahas hal detil yang bakal digunakan di masa yang akan datang seperti sebut saja, nomor registrasi kendaraan.
Ya, plat nomor kendaraan adalah sebagai penanda, kendaraan tersebut milik siapa. Pertanyaan yang kemudian muncul adalah, apakah plat nomor seperti yang banyak kita gunakan sekarang juga kompatibel untuk kendaraan di masa yang akan datang?
- Tak mau ketinggalan, negara ini juga terapkan SIM digital Setelah Iowa, negara yang satu ini juga bakal menerapkan Surat Ijin Mengemudi digital, khusus untuk pengguna handset berbasis iOS.
- iPhone di masa yang akan datang takkan seperti yang Anda bayangkan Berbekal apa yang telah mereka kerjakan, para chipmaker memiliki sudut pandang berbeda tentang iPhone di masa yang akan datang.
- Surat Ijin Mengemudi digital, kapan sampai ke Indonesia? Tak perlu lagi repot membawa SIM saat mengemudi, atau bahkan khawatir hilang jika teknologi terbaru ini telah diterapkan.
Seperti yang telah diberitakan oleh 9To5Mac pada hari Jumat (06/11/15), Apple telah mempersiapkan diri untuk menghadapi era kendaraan digital. Persiapan tersebut juga dalam hal nomor registrasi kendaraan yang ada di bagian luar mobil.
Tak hanya mempersiapkan Apple Car untuk masyrakat urban masa depan, Apple juga telah mengkonsep sebuah Digital Licence Plates, atau plat nomor digital untuk bisa dipasangkan pada Apple Car.
Ya, dengan desain, material, serta struktur kendaraan futuristik yang akan menghiasi jalan raya di tahun-tahun mendatang, plat nomor konvensional seperti yang ada sekarang akan sulit untuk dipasang di badan mobil. Dan pertanyaan itulah yang dijawab dengan jitu oleh Apple.
Namun dengan semakin banyaknya kendaraan self driving dan konon kabarnya bakal ada sarana transportasi umum yang mengadopsi teknologi serba digital, apakah nomor registrasi kendaraan tersebut masih dibutuhkan? Bagaimana menurut Anda sendiri?
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua