Lenovo perkenalkan laptop Thinkpad Z13 Gen 2, bawa processor AMD Ryzen 7000

foto: notebookcheck.net
Techno.id - Lenovo merupakan salah satu brand yang bisa dibilang sudah terkenal di kalangan banyak orang. Bukan tanpa alasan, produk unggulan dari Lenovo memberikan kenyamanan bagi setiap penggunanya untuk menjalankan keperluan. Salah satu dari sekian banyak produk Lenovo yang menarik minat pelanggan adalah laptop.
Bahkan belum lama ini Lenovo memamerkan produk baru di sektor tersebut. Lenovo memperkenalkan Thinkpad Z13 Gen 2 yang mana merupakan laptop spesial dengan spesifikasi tinggi. Meski Lenovo belum menjelaskan secara detail spesifikasi dari laptop satu ini, namun beberapa bocoran yang sudah menjelaskan seperti apa laptop satu ini.
Dilansir dari gizmochina.com, Lenovo Thinkpad Z13 Gen 2 akan hadir dengan processor garang bikinan AMD dengan seri Ryzen 7000 series. Dengan processor tersebut, bisa dibilang spesifikasi yang ada pada Thinkpad Z13 Gen 2 sudah mampu menjalankan berbagai aplikasi berat dengan ringan.
Berkenaan dengan produk anyar tersebut, berikut techno.id telah merangkum dari berbagai sumber pada Sabtu (4/3), Lenovo perkenalkan laptop Thinkpad Z13 Gen 2.
RECOMMENDED ARTICLE
- Laptop gaming HP OMEN 17t-cm200 rilis dengan Intel i9 gen 13 dan RTX 4080, ini spesifikasi lengkapnya
- Laptop Lenovo ThinkBook Plus Gen 3 resmi rilis, bawa secondary screen dengan ukuran 8 inch
- Laptop Infinix INBook Y1 Plus segera rilis, ini bocoran spesifikasinya
- Asus Vivobook 14 OLED (M1405) rilis dengan AMD Ryzen 7000 series, ini spesifikasi lengkapnya
- Laptop HP Pavilion Plus 14-eh0032TX rilis dengan Intel gen 12, ini spesifikasi dan harganya
HOW TO
-
Cara mudah menambah beberapa akun Google dalam satu perangkat sekaligus, nggak ribet
-
eSIM XL Axiata resmi hadir di Indonesia, ini cara beralih dari kartu perdana fisik dan membelinya
-
Merangkum artikel hanya dalam waktu 5 detik saja, ini cara mudah menerapkannya
-
Cara mudah download video Twitter tanpa aplikasi, bisa via Android, iPhone, dan laptop
-
WhatsApp kamu terkena bug Out of Date dan sulit update, ini cara mudah mengatasinya
TECHPEDIA
-
Update terbaru memungkinkan ChatGPT untuk mencari data langsung dari internet
-
Mengenal lebih jauh teknologi 5G dan dampaknya pada lingkungan
-
Tanda tangan Steve Jobs harganya lebih mahal dari 1 unit Tesla, ternyata ini penyebabnya
-
5 Tips membeli tiket pesawat dengan harga lebih murah, pakai aplikasi aja biar hoki
-
Samsung Galaxy Watch 6 dikabarkan bakal memboyong baterai lebih besar dibanding Galaxy Watch 5
LATEST ARTICLE
PRICE AND SPEC Selengkapnya >
-
Asus ExpertBook P1412 resmi rilis, laptop pertama Asus yang diproduksi di Indonesia
-
Tampilkan kecerahan layar sampai 1300 nits, ini bocoran spesifikasi Motorola Edge 40 Pro
-
Laptop Infinix Inbook X2 Gen 11 hadir di Indonesia, spesifikasi menggoda harga bikin terpana
-
5 Fitur menarik Redmi Note 12 Turbo edisi Harry Potter, bikin semringah fans