5 Smartphone impian dengan teknologi menakjubkan
Sekarang ini, kebanyakan smartphone mendapat pembaruan pada sebagian spesifikasi dan fitur saja. Para vendor smartphone tidak langsung menghadirkan teknologi yang luar biasa pada smartphone. Hal ini untuk menekan pengeluaran biaya produksi dan mendapatkan pemasukan sebesar-besarnya.
Ya, semua itu bisa dimaklumi. Namun, jika seandainya Anda boleh meminta sebuah teknologi pada smartphone, Anda ingin teknologi seperti apa? Smartphone yang diimpikan setiap orang tentunya tak sama. Mungkin sebagian orang bermimpi ingin memiliki smartphone yang tak perlu mengisi ulang daya. Mungkin sebagian lagi ingin smartphone yang bisa digunakan saat mandi.
Semua impian tersebut bisa saja terwujud karena beberapa pengembang smartphone juga sudah menciptakan smartphone impian seperti itu. Namun, sepertinya kebanyakan dari smartphone tersebut tidak dikomersilkan atau masih dalam tahap pengembangan.
Nah, daripada penasaran dengan smartphone impian. Berikut lima smartphone impian dengan teknologi menakjubkan, seperti yang dilaporkan oleh Engadget (13/3/2016).

Smartphone impian dengan teknologi menakjubkan © 2016 engadget.com
Nokia telah berinovasi menciptakan konsep smartphone E-Cu. Smartphone ini dibungkus dengan tembaga yang memungkinkan panas tubuh manusia dikonversi menjadi listrik. Dengan begitu, pengguna tak perlu mengisi ulang daya lagi karena mereka cukup mengantonginya saja dan daya ponsel akan terisi sendiri.
HOW TO
-
10 Pengaturan setting di Android untuk jaga anak dari konten negatif internet, ini cara aktifkannya
-
Cara mudah cek iPhone bekas terbaru 2025, jangan sampai tertipu dengan harga murah malah dapat zonk
-
Gimbal HP anti goyang cuma modal pipa PVC bekas? Ini cara bikinnya terbaru yang murah
-
15 Prompt ChatGPT untuk bantu pelajar SMA pelajari konsep mata pelajaran fisika yang susah sekali
-
5 Prompt ChatGPT menerjemahkan menu makanan ke bahasa Inggris, ternyata akurat & selesai satu klik
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna