Yahoo rombak tampilan antarmuka hasil pencarian hingga mirip Google

Ilustrasi logo Yahoo © 2015 techno.id
Techno.id - Sebuah kutipan berbunyi "Imitasi adalah bentuk sanjungan yang tulus" yang dikarang oleh seorang penulis terkenal asal Inggris Charles Colton mungkin saat ini sangat tepat jika ditujukan kepada Google. Pasalnya, aplikasi Yahoo kini memiliki tampilan antarmuka hasil pencarian yang benar-benar mirip dengan Google.
Adapun kemiripan tampilan antarmuka dapat dilihat dari logo Yahoo yang terletak di tengah atas kolom pencarian. Selain itu, warna sederhana dan cerah khas Google (putih dan biru muda) pun juga tak luput oleh Yahoo.
Sebagaimana dikutip dari Android Community (29/06/2015), kemiripan antara Yahoo dan Google ini kabarnya tak hanya dari sisi tampilan antarmuka saja. Melainkan di sektor hasil pencarian pun juga dikatakan serupa. Sebut saja hasil pencarian yang langsung mengarah ke map, informasi kontak, reservasi online dan ulasan untuk kata kunci restoran atau hotel.
Masih belum diketahui secara pasti mengapa Yahoo memutuskan untuk merombak tampilan aplikasi hingga akhirnya menjadi mirip dengan pesaing utamanya, Google. Namun yang pasti, keputusan tersebut diklaim akan berdampak terhadap pasar, khususnya sektor popularitas.
RECOMMENDED ARTICLE
- Awas, Yahoo akan 'usir' pengguna perangkat iOS dan Mac versi lama!
- Yahoo: Filter terbukti buat banyak orang tertarik dengan foto Anda!
- Demi privasi, "artis" teknologi berikut rela keluarkan dana lebih!
- Yahoo akuisisi perusahaan misterius senilai Rp 302 miliar
- Yahoo pamerkan aplikasinya untuk Apple Watch
HOW TO
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
-
Cara terbaru 2025 batasi siapa yang dapat mengirim pesan di obrolan grup WhatsApp
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses