LG Leon dan LG G Stylo dapat pembaruan Android 5.1.1 Lollipop

LG Leon © 2015 expertreviews.co.uk
Techno.id - T-Mobile merupakan salah satu perusahaan telekomunikasi asal Jerman yang bermarkas di Bonn. Belum lama ini, perusahaan tersebut memulai peluncuran Android 5.1.1 Lollipop untuk LG Leon (H34510b) dan LG G Stylo (H63110b).
Pengguna dapat mengunduh pembaruan Lollipop dari OTA di smartphone melalui sambungan Wi-Fi. Pembaruan akan memakan memori sebesar 316.2MB untuk LG Leon dan 428.6MB untuk LG G Stylo. Pembaruan Android 5.1.1 Lollipop juga akan menghadirkan beberapa perbaikan pada layar dan baterai. Kemungkinan, dua smartphone ini akan mendapatkan tampilan visual baru serta penghematan baterai yang luar biasa, seperti yang dilansir AndroidCentral (6/7/15).
- LG G2 sebentar lagi kedatangan tamu spesial Android 5.1.1 Lollipop LG G2 dalam beberapa bulan ke depan akan mendapat pembaruan Android 5.1.1 Lollipop.
- LG akan merilis LG G4 Stylus dan LG G4c dalam waktu dekat LG dalam beberapa minggu ke depan akan menghadirkan LG G4 Stylus dan LG G4c.
- LG G3 dan G4 kemungkinan akan dapat Android Marshmallow lebih cepat Namun belum ada pengumuman resmi dari pihak LG.
Sebagai pengingat, LG Leon mengusung layar dengan ukuran 4.5 inci. Ponsel ini membawa dalaman chipset Qualcomm Snapdragon 410 dan prosesor Quad-core Cortex-A53 berkecepatan 1.2 GHz. Pada fitur fotografi, LG Leon menggunakan kamera beresolusi 5MP/8MP dan kamera selfie VGA.
Sedangkan, LG G Stylo mengadopsi layar berukuran 5.7 inci beresolusi 720 x 1280 piksel. Untuk urusan dapur pacu, smartphone ini memakai chipset Qualcomm Snapdragon 410 dan prosesor Quad-core Cortex-A53 berkecepatan 1.2GHz. Pengguna bisa mengambil gambar dengan kualitas tinggi dengan kamera utama beresolusi 13MP dan kamera depan 8MP.
Namun sayang, belum diketahui pembaruan ini bisa dinikmati untuk semua wilayah pemasarannya atau hanya di kawasan tertentu saja. Jadi, tunggu saja kabar baik selanjutnya hanya di Techno.id.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?