Action cam Xiaomi beresolusi 4K lebih murah dibanding GoPro Hero4!

Xiaomi Yi Cam 2 © 2016 elproducente.com
Techno.id - Jika Anda adalah pengguna Xiaomi Yi Cam yang belum sepenuhnya puas dengan performanya, tak usah khawatir. Perusahaan yang berbasis di Beijing itu telah meluncurkan Yi Cam 2, yang mampu merekam video beresolusi 4K. Kemampuan yang meningkat drastis ketimbang Yi Cam yang masih mendukung resolusi 1080p.
Menariknya, dalam tahap pre-order sampai 30 Juni mendatang, Yi Cam 2 cuma dibanderol Rp3,5 juta saja. Harga itu jauh lebih murah dibanding GoPro Hero4 Silver atau Black yang mencapai Rp5 dan 6 jutaan. Padahal dari segi spesifikasi, Yi Cam 2 bisa dibilang setara dengan keduanya.
- Xiaomi rilis action camera dengan night vision Xiaomi Yi Night Vision Edition sudah dibekali dengan sensor infrared 940mm.
- Xiaomi Redmi 2 Pro, evolusi dari Redmi 2, segera dilepas secara global Spesifikasinya lebih tinggi dari Redmi 2, tetapi harganya tak terlampau jauh.
- DJI luncurkan Osmo Action 4 yang siap bertarung menghadapi GoPro Hero 11 Black Perangkat ini merupakan pembaruan dari versi sebelumnya dengan peningkatan pada kualitas foto dan video
Xiaomi Yi Cam 2
© 2016 GearBest
Seperti dilansir oleh TheVerge.com (13/05/16), Yi Cam 2 memakai chipset yang sama dengan GoPro Hero4 Black Edition, yakni Ambarella A9, tetapi memiliki layar sentuh seluas 2,19 inci dengan 330ppi mirip GoPro Hero4 Silver Edition.
Yi Cam 2 dipersenjatai dengan sensor Sony IMX377 beresolusi 12MP dengan aperture f/2.8, Wi-Fi, dan Bluetooth. Daya tahan baterai Yi Cam 2 juga sudah ditingkatkan dari 1010mAh ke 1040mAh, sehingga mampu merekam video 4K dengan 30fps dalam 110 menit.
Tertarik memboyong action cam yang tersedia dalam pilihan warna hitam dan putih ini?
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta