Xiaomi dan Li-Ning ciptakan sepatu pintar

Ilustrasi sepatu pintar © 2015 outsideonline.com
Techno.id - Dalam beberapa bulan terakhir Xiaomi memang banyak merilis perangkat smart home dan beberapa perangkat mobilenya. Namun tidak berhenti disitu, perusahaan teknologi asal Tiongkok ini kembali mengeluarkan produknya berupa sepatu pintar pertamanya.
Dilansir dari GizmoChina.com (15/07/15), Xiaomi dikatakan memproduksi sepatu pintar ini hasil kerja sama dengan perusahaan pembuat sepatu terkenal asal Tiongkok Li-Ning. Sepatu ini sendiri dibanderol dari harga Rp 400 ribu hingga Rp 850 ribu.
- Xiaomi Smart Band 8 resmi diumumkan, bisa jadi liontin kalung dan dipasang di sepatu Xiaomi menghadirkan sejumlah pembaruan dibanding pendahulunya
- Inilah sepeda pintar Xiaomi QiCycle R1 dengan harga Rp 39 jutaan Teknologi apa saja yang terdapat pada sepeda pintar Xiaomi QiCycle R1?
- Smartwatch Xiaomi akan diperkenalkan pada paruh kedua tahun 2016? Xiaomi akan merilis smartwatch pertamanya.
Sepatu ini nanti akan dilengkapi dengan chip yang mendukung konektivitas Bluetooth terbaru sehingga dapat terhubung dengan smartphone Anda. Selain itu, sepatu ini juga akan dilengkapi sensor gerak yang digunakan di dunia militer.
Tidak hanya itu, sepatu ini juga dikatakan tahan air dan dapat menahan tekanan. Sensor yang ada pada sepatu ini diklaim dapat bertahan lebih dari satu tahun, sehingga itu akan bertahan hampir sama seperti masa pemakaian sepatu biasanya.
Sepatu pintar hasil kerja sama Xiaomi dan Li-Ning ini memiliki fitur yang dapat merekam langkah, kalori, hingga fungsi kebugaran lainnya. Sepatu pintar Xiaomi akan secara resmi pada tanggal 20 Juli mendatang di Tiongkok.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?