HTC tunda lagi peluncuran smartwatch-nya, sampai kapan?

Ilustrasi HTC © 2015 Pieter Beens / Shutterstock.com
Techno.id - Walau sudah mengutarakan niat untuk meluncurkan smartwatch sejak 2014 silam, HTC hingga sekarang masih ingin bermain kucing-kucingan. Perusahaan asal Taiwan itu menunda kembali peluncuran jam pintarnya yang diisukan hadir April kemarin.
Mengutip rumor dari Evan Blass yang diterbitkan TrustedReviews.com (03/05/16), wearable pertama HTC itu diyakini hadir pada 6 Juni mendatang. Hingga kini pun belum diketahui secara pasti penyebab penundaan ini.
Sebelumnya, banyak yang mengira HTC bakal memamerkan smartwatch-nya beberapa pekan lalu, tepatnya bersamaan dengan pengenalan HTC 10. Namun, dugaan tersebut meleset. Bocoran dari pemilik akun @evleaks ini pun layak membuat publik bertanya-tanya terkait keseriusan HTC untuk masuk ke pasar wearable gadget.
Smartwatch dari HTC kemungkinan mengusung OS Android dan memakai prosesor Qualcomm Snapdragon Wear 2100. Dengan prosesor tersebut, memungkinkan adanya keunggulan seperti ketahanan baterai yang lebih baik, bodi yang lebih tipis, dan jaringan 4G.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
15 Prompt ChatGPT untuk bantu pelajar SMA pelajari konsep mata pelajaran fisika yang susah sekali
-
5 Prompt ChatGPT menerjemahkan menu makanan ke bahasa Inggris, ternyata akurat & selesai satu klik
-
Cara terbaru hapus cache aplikasi Photoshop di Mac atau Windows, biar makin sat-set
-
Cara terbaru mengaktifkan kamera laptop dan menggunakannya, ternyata gampang
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
9 Aplikasi terbaru 2025 ubah gambar jadi tulisan pakai smartphone, tinggal foto langsung jadi
-
11 Aplikasi ramalan cuaca di Android dan iPhone terbaru di 2025, akurat dan gampang memahaminya
-
Realme pamer teaser HP dengan baterai 10.000 mAh, bakal tipis atau segede batu bata?
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan