Hanya sebesar flashdisk, Anda bisa bawa TV kabel ke manapun

Ilustrasi Amazon's Fire TV © androidcentral.com
Techno.id - Semakin banyak gadget yang dibuat dengan ukuran yang handy. Tujuannya tentu saja agar mudah dibawa ke manapun kita pergi. Tren gadget handy ini rupanya juga telah menular pada vendor TV kabel.
Pada bulan Juli lalu, HBO Internet Cable TV resmi dirilis untuk pengguna Android. Seperti yang diberitakan oleh Android Central pada hari Kamis (20/08/15) lalu, kini Amazon's Fire TV juga meluncurkan layanan yang sama.
- Xiaomi TV Stick 4K resmi masuk Indonesia, ini kecanggihan dan harganya Meski mempunyai dimensi mungil, namun Xiaomi tetap memberikan part terbaik.
- Lenovo mudahkan streaming konten dari ponsel ke televisi Lenovo menghadirkan media casting untuk streaming konten dari ponsel ke televisi.
- Cara menonton Netflix di TV, bisa dari Android, Apple, dan kabel Semakin praktis untuk mencari hiburan meski kamu sedang di rumah
Berbasis internet, Amazon TV merilis layanan TV kabel bagi para pengguna setianya dalam dimensi yang sangat handy. Hanya sebesar flashdisk, Anda tentu bisa membawa serta layanan Amazon TV ke manapun Anda pergi.
Anda takkan lagi tertinggal film favorit yang sedang ditunggu-tunggu ketika mendadak harus meninggalkan rumah. Ya, Amazon TV berukuran mini ini dilengkapi dengan port HDMI dan remote control.
Anda hanya tinggal menancapkan Fire Stick ini pada port HDMI di TV pada kendaraan, dan voila! Film yang sudah dinanti pun bisa dinikmati dalam perjalanan. Fire Stick dijual di pasaran dengan harga sekitar Rp 500.000 saja.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?
-
5 Rekomendasi HP baru 2025 dengan baterai Jumbo 5.000 mAh untuk mudik, harga di bawah Rp 5 juta