GoPro berencana rilis kamera 360 derajat

GoPro Hero4 © 2015 techno.id
Techno.id - Selang beberapa hari, setelah Nikon mengumumkan kamera 360 derajat, GoPro juga mengatakan hal serupa. CEO GoPro, Nick Woodman mengatakan, dalam waktu dekat mereka akan merilis kamera 360 derajat. Pernyataan ini dia sampaikan saat presentasi di acara CES 2016.
Berbicara tentang kamera 360 derajat, mungkin kamera tersebut merupakan proyek lanjutan dari mount kamera spherical dan rig kamera yang telah diumumkan lebih dulu pada Konferensi Code, tahun lalu. Sejak saat itu, sepertinya GoPro akan membuat kamera perekaman video 360 derajat lebih banyak lagi, seperti yang dilansir oleh TheVerge (7/01/2016).
- Omni, hasil kerjasama GoPro dan Google Duet 2 perusahaan ternama ini telah menghasilkan sebuah piranti kualitasnya tak perlu diragukan lagi.
- 2016, drone buatan GoPro bakal mengangkasa Ingin memilikinya?
- Samsung pun kini mulai ikut ramaikan video 360 derajat Seakan tak ingin tertinggal, Samsung kabarnya tengah mengembangkan video 360 derajat versinya sendiri bernama "Gear 360"
GoPro juga yakin bahwa kamera buatannya akan terus melenggang mulus di tahun 2016. Pasalnya, lebih dari setahun masa peluncuran Hero4 ke pasaran, kamera tersebut tetap menjadi action camera terbaik sejauh ini.
Lebih lanjut, tahun ini GoPro juga akan meluncurkan drone quadcopter yang dapat merekam video 360 derajat. Intinya, GoPro ke depannya akan terus menghadirkan kamera yang dapat merekam 360 derajat. Kemudian, video tadi akan dihubungkan dengan perangkat virtual reality.
GoPro juga membeli salah satu perusahaan virtual reality yang bernama Kolor pada bulan April lalu. Nah, akuisisi Kolor inilah yang dijadikan batu lompatan GoPro untuk melebarkan sayap ke dunia virtual reality.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?