Cara menemukan Huawei Mate S yang hilang

Huawei Mate S © 2015 amazonaws.com
Techno.id - Awal bulan ini Huawei Mate S telah diperkenalkan secara resmi dengan membawa sejumlah teknologi terbaru seperti fitur Force Touch dan sensor sidik jari. Namun, ada lagi fitur menarik yang turut disertakan pada Huawei Mate S yakni fitur pengaman jika smartphone Huawei hilang.
Jadi, Huawei Mate S telah dibekali semacam sensor suara yang lucu. Namun, sebelumnya Anda harus mengatur kata kunci perintah suaranya dulu. Misalkan, Anda memberikan kata kunci "Mate S", maka ketika Anda memanggilnya "Hello Mate S" diikuti dengan "Where are you?" maka dia secara otomatis akan 'berteriak' "I am here" berkali-kali hingga Anda menemukannya, sebagaimana yang dilaporkan oleh GSMArena (14/9/15).
- Belum diluncurkan, penampakan Huawei Mate S sudah bocor Bocoran foto Huawei Mate S sudah muncul di situs media Perancis.
- Cara menemukan smartphone yang hilang dengan siulan Bila Anda ingin menemukan keberadaan smartphone Anda dengan aplikasi Whistle Android Finder, maka Anda harus bisa bersiul terlebih dahulu.
- Smart Voice, cara unik cari lokasi Doogee F3 yang "kesingsal" Fitur yang mirip dengan Siri dan Cortana ini kabarnya dapat digunakan untuk mencari lokasi Doogee F3 ketika kesingsal.
Salah satu pengguna Huawei Mate S sudah mencobanya dan mengunggah video tersebut di akun Instagram 'ricker666'. Di sana, Anda dapat melihat Mate S seperti berjingkrak-jingkrak karena terlalu senang dipanggil oleh tuannya.
Lebih lanjut, Huawei Mate S mempunyai spesifikasi yang mumpuni. Smartphone ini didukung dengan chipset Kirin 935 dan prosesor Quad-core 2.2GHz yang dipadukan RAM 3GB. Selain itu, Huawei Mate S juga mengadopsi kamera utama 13MP dan kamera selfie 8MP.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?