10 Kamera anti-air terbaik kurang dari enam jutaan

10 Kamera anti-air terbaik kurang dari enam jutaan

Panasonic Lumix DMC-FT5

Dibuat dengan bodi yang super kokoh, kamera seharga Rp5,2 juta ini bisa digunakan 13 meter di bawah permukaan laut serta di kondisi minus 10 derajat Celcius.

Panasonic Lumix FT5 juga menawarkan beberapa fitur, di antaranya lensa yang bisa melakukan zoom optik sampai 4,6 kali, sensor beresolusi 16MP, dan burst mode sampai 10 frame per detik. Untuk masalah konektivitas, ada GPS dan Wi-Fi yang bisa Anda manfaatkan selain kabel USB.

(brl/red)