Sony pamer foto buram sebagai bukti kehebatan kamera ponselnya

Ilustrasi kamera smartphone Sony © 2015 expertreviews.co.uk
Techno.id - Sony Xperia kawasan negara Inggris telah memamerkan foto buram yang katanya merupakan hasil jepretan smartphone terbarunya dengan fokus yang lebih besar. Kabarnya, Sony akan menunjukkan kepada khalayak ramai tentang rahasia foto tersebut pada tanggal 2 September 2015, bertepatan dengan pagelaran IFA 2015 di Berlin.
Seperti yang dikicaukan akun Twitter Sony Xperia GB, "Bersiap-siaplah untuk smartphone dengan kamera fokus yang lebih besar. Semua akan menjadi jelas pada tanggal 2 September 2015," dikutip dari Mashable (25/8/15).
Foto yang disertakan dalam tweet tersebut sengaja dibuat sangat kabur sambil menunjukkan sebuah smartphone yang sedang mengambil gambar gerbang Brandenburg di Berlin. Sony juga belum jelas, bersamaan dengan pagelaran IFA akan memperkenalkan sebuah smartphone terbaru (mungkin Xperia Z5) atau hanya kemampuan jepretan kamera terbaru.
Kendati demikian, Anda tidak perlu gundah karena Sony hanya membocorkan sebuah foto buram. Pasalnya, tinggal beberapa hari lagi rasa penasaran Anda akan terbayarkan dengan pengumuman resmi di balik tweet foto buram yang penuh tanda tanya tersebut.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara terbaru mengaktifkan kamera laptop dan menggunakannya, ternyata gampang
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini