Jumlah malware seluler terus bertambah, tapi laju infeksinya rendah

Ilustrasi serangan malware © 2015 techno.id
Techno.id - Semakin mudahnya seseorang terhubung dengan internet melalui perangkat selulernya harus dibayar dengan konsekuensi ancaman malware yang besar. Gawatnya, menurut investigasi dari McAfee yang dipublikasikan di Labs Threats Report August 2015, mobile malware anyar saat ini jumlahnya semakin banyak.
Pada Q2 2015 ini, jumlah malware penyerang perangkat seluler baru telah naik hingga 17 persen dibandingkan kuartal sebelumnya. Jumlah mobile malware anyar yang dideteksi oleh McAfee ada lebih dari 1,2 juta. Padahal di Q1 2015, mobile malware baru yang ada di database McAfee masih sebanyak 1,1 juta saja.
Jika ditotal, seluruh malware seluler yang terdata oleh McAfee hampir mendekati angka 8,5 juta.
Untungnya, laju infeksi malware seluler secara global menurun. Di kuartal pertama 2015, infection rate-nya masih sekitar 8 persen, tetapi sekarang cuma 6 persen.
Sebelumnya, dalam McAfee Labs Threats Report kuartal pertama 2015, sudah terdeteksi adanya peningkatan populasi malware. Sepanjang Januari sampai Maret 2015, ada peningkatan mobile malware baru sebanyak 49 persen dibandingkan kuartal terakhir 2014 lalu. Ternyata, laju populasi malware seluler sampai saat ini pun masih sulit untuk dibendung.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
-
Cara terbaru 2025 batasi siapa yang dapat mengirim pesan di obrolan grup WhatsApp
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini