Dengan 88 ribu BTS, Telkomsel berhasil rangkul 140 juta pelanggan

Techno.id - Beroperasi lebih dari dua dasawarsa jelas telah membuat Telkomsel kenyang pengalaman. Layak jika operator seluler ini jadi yang terbesar di Indonesia. Hingga saat ini Telkomsel tercatat memiliki 140 juta pelanggan yang tersebar di seluruh pelosok Indonesia.
Seperti dikutip dari merdeka.com (28/03/15), data terakhir yang disampaikan Telkomsel menunjukkan bahwa operator seluler yang resmi berdiri pada 26 Mei 1995 ini telah memiliki 88 ribu BTS (Base Transceiver Station) yang tersebar di seluruh Indonesia.
- Eksis 21 tahun, Telkomsel klaim hadirkan telekomunikasi sampai pelosok "Telkomsel berusaha ikut membantu program pemerintah dalam menyediakan layanan telekomunikasi ke seluruh negeri."
- Pengguna layanan 4G LTE Telkomsel lampaui 2,8 juta "Sejak awal peluncuran, kami selalu mengutamakan kemudahan bagi pelanggan untuk dapat beralih dan segera menggunakan layanan 4G."
- Telkomsel perkuat layanan di wilayah 3T agar Indonesia merdeka sinyal Akses jaringan broadband untuk mendukung aktivitas digital masyarakat di seluruh pelosok negeri, termasuk wilayah 3T hingga batas negara.
Selain jumlah BTS yang tak sedikit, Telkomsel juga rajin mengimplementasikan teknologi baru termasuk 3G, HSDPA, HSPA+, serta menjadi yang pertama meluncurkan layanan mobile 4G LTE di Indonesia.
Salah satu program terbaru Telkomsel yang sedang gencar-gencarnya dipromosikan adalah pembangunan Broadband City yang saat ini telah menjangkau 369 kota.
HOW TO
-
7 Langkah backup foto otomatis ke Google Photos terbaru, hati tenang dan gampang dicoba
-
10 Cara memperkecil ukuran file di iPhone terbaru 2025, gampang dan tak ribet
-
4 Cara terbaru atasi baterai iPhone yang sering terkuras habis, ini 10 tanda pastinya
-
10 Cara terbaru bikin download makin cepat di HP, ngebutnya bikin heran
-
5 Tanda pasti baterai HP sudah nggak mau dicharge dan harus diganti baru, jangan dipaksa!
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua