11 Potret nyeleneh masih bertahan dengan monitor jadul, pilih abaikan kenyamanan

foto: Instagram/ @shitty.pc.bulids; pixabay.com
Techno.id - Teknologi monitor sampai saat ini masih terus dikembangkan. Tak hanya memberikan bentuk baru, namun kualitas dari gambar juga ditingkatkan. Bahkan terdapat monitor dengan kualitas 8K, yang tentu menampilkan gambar terkesan real dan aman untuk mata.
Monitor memiliki fungsi penting untuk menampilkan proses pemrograman dari CPU. Artinya semua yang dikehendaki oleh pengguna, dapat ditampilkan secara baik oleh monitor. Selain itu, monitor modern mempunyai bentuk lebih praktis. Berbeda dari monitor jadul, yang memiliki bentuk tabung dan dengan resolusi rendah.
-
11 Potret nyeleneh bentuk monitor komputer, ada yang asimetris Lha desainnya bikin bingung.
-
11 Momen apes monitor komputer mengalami malfunction, maksa dipakai Komputer tidak dapat digunakan secara maksimal.
-
11 Potret unik modifikasi pada monitor gadget, jadinya lebih canggih Ada beberapa orang melakukan modifikasi pada layar monitor agar tampak lebih canggih.
Monitor jadul memiliki beberapa kekurangan dari segi kepraktisan maupun tampilan gambar. Kendati demikian, ternyata masih ada beberapa pengguna yang memakai komputer jadul ini. Wah, penasaran seperti apa penampakannya?
Kali ini techno.id akan memberikan 11 potret nyeleneh masih bertahan dengan monitor jadul yang dirangkum dari berbagai sumber pada Senin (26/12).
1. Bosnya sih udah ganti berkali-kali, tapi kok alatnya belum ya?
foto: Reddit/ shittybattlestations
2. Monitor rusak masih bisa diperbaiki kok.
foto: Reddit/ shittybattlestations
3. Tetap bertahan dikala gempuran monitor LED.
foto: Reddit/ shittybattlestations
4. Lah, ini yang salah apanya ya?
foto: Reddit/ shittybattlestations
5. Spek CPUnya sih sangar, tapi kok monitornya jadul gitu sih.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
6. Gamenya sih asik, tapi sayangnya terdapat keterbatasan alat.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
7. Penting CPUnya kuat aja selesai.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
8. Perlu dukungan dari yang lebih tua.
foto: Reddit/ shittybattlestations
9. Keren sih, tapi sayang teknologinya udah tertinggal.
foto: Imgur.com
10. Feelnya jadi beda gini.
foto: Imgur.com
11. Penting FPS nggak pernah drop.
foto: Imgur.com
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Ide kreatif modifikasi casing PC menggunakan lego, estetik dan cocok jadi pajangan
- 11 Potret absurd laptop dengan ukuran layar tidak sesuai, jadi tampak lain
- 11 Potret nyeleneh maksa rakit komputer dengan aksesori seadanya, bikin susah yang pakai
- 11 Potret absurd komputer dirakit tanpa baut, jadinya malah bahaya
- 11 Ide kreatif rakit komputer dengan komponen berwarna chrome, tampil elegan dan sedap dipandang
HOW TO
-
Kenapa anak-anak semakin kecanduan gadget saat Ramadan? Ini 10 solusi 'detox' yang bisa dilalukan ortu
-
Mengatasi suara loudspeaker masjid yang cempreng dan tidak enak didengar, ini 10 solusinya
-
15 Cara mensetting audio agar suara pengajian jadi jernih dan enak didengar
-
15 Cara ampuh memperbaiki audio laptop yang mendadak hilang atau rusak, mudah dilakukan
-
10 Teknik mengolah video dari HP agar audionya tidak pecah, biar nggak perlu ngonten ulang
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar