11 Ide kreatif rakit komputer di dalam meja, futuristik dan menarik

foto: performancepsu.com
Techno.id - Komputer merupakan sebuah perangkat yang biasa digunakan untuk menyelesaikan pekerjaan dengan mudah. Pemilihan komputer tentu bukan tanpa alasan. Ada beberapa hal yang membuat komputer cenderung banyak digunakan seperti performa tinggi, komponen yang bisa mudah didapat, serta perawatan yang cenderung sederhana. Dengan beberapa pertimbangan tersebut, tidak heran jika komputer kerap dijadikan alat kerja utama.
Agar bisa menggunakan komputer secara maksimal, tentu perangkat ini perlu dirakit terlebih dahulu. Komponen utama seperti case dan meja tentu diperlukan agar komputer bisa dirakit dan diletakkan dengan baik. Namun tidak semua orang berpikir demikian.
- 11 Ide kreatif rakit komputer menempel di dinding, bikin hemat tempat Ada beberapa orang yang merakit komputer mereka dalam kondisi tertempel di dinding.
- 11 Ide kreatif rakit komputer di bawah meja, tampilan jadi bersih dan enak dipandang Merakit komputer di bawah meja memiliki banyak keunggulan.
- 11 Modifikasi komponen komputer jadi hiasan meja, artistik dan unik Tidak hanya menarik, hiasan meja dari komponen komputer bekas juga memiliki kesan unik dan artistik.
Ada beberapa ide kreatif yang menggunakan meja sebagai pengganti case komputer. Selain menghemat anggaran, penggunaan meja sebagai case komputer juga mendongkrak estetika set up komputer. Terlebih ada beberapa komponen yang memiliki lampu LED. Tentu tampilan pada komputer tersebut akan menjadi semakin menarik berkat adanya lampu tersebut.
Dilansir techno.id dari performancepsu.com pada Senin (3/10), berikut 11 ide kreatif rakit komputer di dalam meja.
1. Bisa dipastikan set up komputer ini milik vincent. Ada namanya soalnya.
foto: performancepsu.com
2. Setup gaming pakai banyak layar memang paling mantap. Terlebih komputernya dirakit di dalam meja.
foto: performancepsu.com
3. Komputer praktis yang bisa digunakan sebagai meja tamu. Kalau mau meletakkan makanan tinggal dilipat saja.
foto: performancepsu.com
4. Pakai komponen yang ada lampu LED nya memang menambah kesan estetik.
foto: performancepsu.com
5. Agar tidak berantakan, pemuda ini nekat rakit komputer di dalam laci meja.
foto: performancepsu.com
6. Sudah tinggal pakai saja nih. Dijamin ngebut dan kencang.
foto: performancepsu.com
7. Pakai dua liquid cooling biar beda warna. Komponen yang dipakai juga bukan kelas semarangan lho.
foto: performancepsu.com
8. Meja transparan ternyata oke juga kalau dipakai untuk merakit komputer.
foto: performancepsu.com
9. Kalau komputernya seperti ini kan rapi dan sedap dipandang. Selain itu lampu warna biru juga menambah kesan kalem.
foto: performancepsu.com
10. Kira-kira berapa ya biaya yang diperlukan untuk merakit komputer seperti ini?
foto: performancepsu.com
11. Simpel minimalis dengan beberapa lampu LED memang sudah cukup untuk mendongkrak tampilan set up.
foto: performancepsu.com
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Penampakan unik instalasi gadget pada perabot rumah, canggih pol
- 11 Potret lucu saat operasikan perangkat komputer, bikin gagal paham
- 11 Potret absurd ketika tak paham teknologi ini bikin senyum tipis
- 11 Momen apes monitor komputer mengalami malfunction, maksa dipakai
- 11 Kelakuan nyeleneh perbaiki laptop rusak terbelah, caranya sederhana
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua