11 Hasil modifikasi unik pada perangkat gaming, cocok untuk hiasan

foto: Reddit/@gaming; Pinterest/@ð”„ð”ªð”žð”«ð”¡ð”¦ð”«ð”¥ð”ž
Techno.id - Game merupakan salah satu sarana hiburan yang memiliki banyak peminat. Pada dasarnya, sebuah game bisa dimainkan dengan lancar berkat bantuan alat seperti konsol. Dengan menggunakan alat tersebut, proses memainkan game terasa lebih menyenangkan. Saking menyenangkannya bermain game menggunakan konsol, tak jarang banyak orang yang rela merogoh kocek lebih dalam untuk meminang konsol gaming dengan harga yang fantastis.
Tidak hanya membeli perangkat gaming dengan harga fantastis, beberapa orang dengan kreativitas tinggi juga berhasil melakukan modifikasi pada perangkat gaming yang mereka miliki. Hasil modifikasi dari perangkat gaming jadi unik dan menarik.
Tingkat kerapian, proporsionalitas, serta pemilihan material dalam melakukan modifikasi pada perangkat gaming mereka diperhatikan secara maksimal. Selain memiliki nilai estetika yang tinggi, perangkat gaming dengan hasil modifikasi tersebut juga cocok untuk menjadi sebuah hiasan.
Berkenaan dengan pembahasan tersebut, berikut techno.id telah merangkum dari berbagai sumber pada Kamis (20/10), 11 hasil modifikasi unik pada perangkat gaming.
1. Mungkin yang punya alat gaming ini suka baca buku jadinya konsep modifikasinya seperti ini.
foto: cheezburger.com
2. Rapi dan sedap dipandang kalau modifikasi ini. Cocok untuk hiasan juga.
foto: gamingbolt.com
3. PS3 dengan konsep modifikasi God of War ternyata keren juga ya.
foto: Pinterest/@
4. PS1 nih, siapa yang dulu masa kecilnya suka main game di alat ini?
foto: Twitter/@TUPPERWAVEMUSIC
5. Mungkin yang punya Game Boy ini menyukai konsep vintage.
foto: Imgur/@Kryzz89
6. Kalau ini konsepnya apa ya, ada yang tahu?
foto: Pinterest/@Custom Xbox 360 JTAG RGH Mod Shop
7. Kratos is here!
foto: Pinterest/@KAGUZOO
8. Tidak hanya alat gaming yang tampil transparan, namun monitornya juga sekalian.
foto: Twitter/@PureLifeEternal
9. Kalau alat gamingnya seperti ini nggak perlu pergi kemana-mana.
foto: Pinterest/@L
10. Yang jual stick PS seperti ini dimana ya? kreatif dan keren juga.
foto: Reddit/@gaming
11. Kolaborasi XBox 360 dan Captain America menghasilkan alat gaming yang keren dan cocok untuk jadi hiasan.
foto: geektyrant.com
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Desain nyeleneh di game console, bikin gagal fokus
- 11 Ide kreatif ubah casing PC bekas jadi tempat minum, hemat budget
- 11 Potret unik sulap Mac bekas jadi barang berguna, cocok untuk hiasan
- 11 Potret unik rakit PC di casing bentuk tabung, pakai material bekas
- 11 Ide kreatif pakai casing komputer berbahan kayu, estetik & menarik
HOW TO
-
15 Template prompt ChatGPT untuk menghitung HPP (Harga Pokok Produksi) secara kasar, ternyata gampang
-
10 Pengaturan setting di Android untuk jaga anak dari konten negatif internet, ini cara aktifkannya
-
Cara mudah cek iPhone bekas terbaru 2025, jangan sampai tertipu dengan harga murah malah dapat zonk
-
Gimbal HP anti goyang cuma modal pipa PVC bekas? Ini cara bikinnya terbaru yang murah
-
15 Prompt ChatGPT untuk bantu pelajar SMA pelajari konsep mata pelajaran fisika yang susah sekali
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini