11 Cara kocak rakit komputer pakai komponen seadanya, yang penting jad

foto: Twitter/@CursedSetups
Techno.id - Era modern seperti sekarang ini membutuhkan banyak perangkat pendukung. Salah satu perangkat yang biasa digunakan adalah komputer. Untuk menggunakan sebuah komputer, tentu diperlukan beberapa komponen yang disatukan untuk bisa digunakan dengan mudah.
Merakit sebuah komputer tentu memerlukan beberapa komponen sesuai dengan penggunaan yang diinginkan. Penyesuaian spesifikasi tentu diperlukan agar penggunaan komputer yang dirakit bisa berjalan maksimal.
Menggunakan komponen terbaik tentu memerlukan usaha lebih dalam merogoh kocek. Untuk memangkas biaya yang diperlukan, ada beberapa cara kocak yang dilakukan. Tingkah nyeleneh ini tentu mengundang tawa siapa saja yang melihatnya.
Namun cara nyeleneh yang mereka lakukan bisa dicoba jika budget merakit komputer yang dimiliki masih minim. Meski terkesan nyeleneh, cara mereka merakit komputer bisa dijadikan sebagai life hack. Dilansir techno.id dari berbagai sumber pada Senin (25/7), berikut 11 cara kocak rakit komputer pakai komponen seadanya.
1. Nggak ada tabung liquid, botol susu juga bisa.
foto: Twitter/@CursedSetups
2. Mungkin pas mau rakit kelupaan nggak beli case.
foto: Twitter/@CursedSetups
3. Salah satu cara cerdas untuk mendinginkan radiator GPU.
foto: Twitter/@CursedSetups
4. Panggangan barbeque juga bisa gantikan case komputer.
foto: Twitter/@CursedSetups
5. Yang nggak tahu mungkin sudah dipajang di tempat umum.
foto: Twitter/@CursedSetups
6. Galon bekas ternyata bisa disulap jadi case komputer.
foto: Twitter/@CursedSetups
7. Dana seadanya sih jangan ngarep banyak. Tapi mousenya keren sih.
foto: Twitter/@CursedSetups
8. Salah satu cara cerdas memanfaatkan kardus bekas.
foto: Twitter/@CursedSetups
9. Mungkin biar pindahin komputernya gampang.
foto: Twitter/@CursedSetups
10. Jangan dulu dibuang, masih bisa dipakai soalnya.
foto: Twitter/@CursedSetups
11. Nggak ada pasta PC, pakai saos tomat juga boleh.
foto: Twitter/@CursedSetups
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Penampakan kocak pertama kali pakai gadget, bikin heran yang lihat
- 11 Potret lucu main game pada perangkat tidak sesuai, halu banget
- 11 Penampakan case PC diisi benda tak terduga, ada-ada aja
- 11 Potret lucu gadget dipakai secara tidak normal, bikin geleng kepala
- 11 Potret salah pasang pada komponen komputer, ujungnya bikin nyesel
HOW TO
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
-
Cara terbaru 2025 batasi siapa yang dapat mengirim pesan di obrolan grup WhatsApp
-
Cara terbaru amankan e-mail pribadi dari spam saat daftar online, biar inbox tetap bersih dan sehat
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini