Sambut HUT RI, Skyscanner rilis lima destinasi wisata bersejarah

Ilustrasi logo Skyscanner © 2015 skyscanner.com
Techno.id - Menyambut HUT Republik Indonesia ke 70, Skyscanner, situs pencarian untuk perjalanan global terkemuka merilis lima destinasi liburan bersejarah yang wajib Anda kunjungi ketika liburan nanti. Lima destinasi liburan tersebut dikabarkan bakal membawa wisatawan menelusuri dan merenungkan perjuangan para proklamator kemerdekaan Indonesia.
Dalam media rilis yang diterima oleh Techno.id (11/8/15), tempat-tempat bersejarah yang wajib dikunjungi menurut Skyscanner adalah:
- Wisma Manumbung yang terletak di Pulau Bangka,
- Rumah Pengasingan Bung Karno di kota Parapat yang terletak di Sumatera Utara,
- Makam Presiden pertama RI Soekarno di kota Blitar,
- Museum rumah kelahiran Bung Hatta di Bukittinggi, Sumatera Barat,
- Rumah ibu Fatmawati Soekarno di Bengkulu.
Selain destinasi wisata tersebut, Skyscanner juga memungkinkan Anda untuk mencari destinasi wisata lainnya di seluruh Indonesia melalui fitur pencarian "Ke Mana Saja". Wisatawan juga dapat mendaftarkan diri melalui fitur "Info Harga" dari Skyscanner untuk bisa menerima email notifikasi ketika harga tiket pesawat mengalami penurunan sehingga memungkinkan wisatawan menemukan waktu terbaik memesan tiket pesawat sebelum libur Hari Kemerdekaan Indonesia nanti.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara terbaru mengaktifkan kamera laptop dan menggunakannya, ternyata gampang
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini