Hari ini, Go Borobudur resmi dirilis!

Ilustrasi Candi Borobudur © wikimedia.org
Techno.id - Akhirnya website resmi untuk mempromosikan kawasan wisata Borobudur, Go Borobudur, resmi dirilis hari ini (27/12/15). Ingo Piepers, sang pemrakarsa website ini dalam acara peluncuran mengungkapkan jika webiste ini nantinya diharapkan mampu menjadi media promosi dan pengembangan wisata yang berkelanjutan di daerah Borobudur dan berkontribusi untuk berbagi inisiatif sosial.
"Di dalam Go Borobudur terdapat pelbagai konten antara lain pariwisata, event, iklan, dan akomodasi guna memberikan inspirasi pada masyarakat luas mengenai area Borobudur," ungkap Ingo seperti dilansir oleh Antara (27/12/15).
- Menikmati glamping di Bukit Menoreh, sajikan panorama Borobudur Kawasan seluas 259 hektare secara bertahap akan dikembangkan menjadi kawasan glamping.
- Gambar Borobudur dan Prambanan hiasi trem di Rotterdam, ada apa ya? Begitu juga ketika membuka handphone di Rotterdam, maka seketika muncul iklan ajakan berwisata mengunjungi candi tersebut.
- Di Jogja tapi bosan wisata itu-itu saja? Datang saja ke sini Nggak cuma Malioboro dan Keraton, Jogja punya banyak banget tempat-tempat keren yang bisa dikunjungi.
Selain konten tersebut, Ingo juga mengungkapkan jika website Go Borobudur juga menampilkan series dalam bentuk mini video. Menurut pemaparan Ingo, series yang diperankan oleh karakter Jimi dan Lisa yang nampak mengunjungi pelbagai objek wisata Borobudur dengan vespa merahnya itu diharapkan mampu menjadi daya tarik kunjungan terhadap website yang dirilis bertepatan dengan acara pembukaan pamerans eni rupa Borobudur Today 2015 di Limanjawi Art House, Magelang, Jawa Tengah.
Lebih lanjut Ingo menjelaskan jika Go Borobudur nantinya tak hanya bisa diakses via website saja. Menurutnya, pengguna layanan internet bisa mengakses Go Borobudur melalui Instagram, Facebook, Twitter, dan Google Plus.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua