Secara resmi Sony rilis Xperia Z5 dengan warna pink

Sony Xperia Z5 dengan rwarna pink © 2016 blogs.sonymobile.com
Techno.id - Pada ajang IFA bulan September 2015 yang lalu, Sony merilis smartphone Xperia Z5 dengan empat pilihan warna. Namun Sony kembali merilis Xperia Z5 dengan warna pink yang merupakan warna baru untuk melengkapi pilihan warna perangkat ini sebelumnya.
Di dalam blog resmi Sony, dikatakan jika Sony ingin memberikan warna baru ini sebagai cara baru bagi pengguna untuk mengekspresikan gaya mereka. Untuk spesifikasinya, smartphone pink besutan Sony ini tidak mengalami perubahan yang artinya spesifikasinya sama dengan Xperia Z5 dengan warna lainnya.
- Sony Xperia Z3+ hadirkan kamera super dengan baterai tahan dua hari Sony memperkenalkan Xperia Z3+ dengan desain menawan dan performa yang tangguh. Tubuh seksinya, juga didukung berbagai fitur yang mengagumkan.
- Sony umumkan bakal segera rilis Xperia Z3+ Akhirnya, Sony umumkan smartphone terbarunya Xperia Z3+ akan dirilis bulan Juni ini.
- Desain Sony Xperia Z5 bocor? Sisi elegan dan kekhasan Sony tetap dipertahankan di sini.
Sony Xperia Z5 dikatakan smartphone yang memiliki kamera terbaik di kelasnya dengan kamera belakang berkapasitas 23MP sedangkan kamera belakang 5MP. Untuk prosesornya menggunakan Snapdragon 810 yang dipadukan dengan RAM berkapasitas 3GB.
Selain itu, ponsel ini juga menyediakan ruang penyimpanan internal sebesar 32Gb yang bisa diperluas melalui slot microSD. Tak hanya itu, ponsel pintar ini juga memiliki layar yang cukup lebar dengan luas 5,2 inci dengan resolusi 1920x1080. Sayangnya, Sony belum memberikan informasi wilayah mana saja yang akan menerima Xperia Z5 dengan warna feminim ini.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?