11 Potret pasang komponen komputer di luar casing, makin kece

foto: reddit.com/ homelab; knowyourmeme.com
Techno.id - Casing komputer digunakan untuk melindungi komponen yang terpasang agar terhindar dari kerusakan. Selain itu, casing juga dibutuhkannya untuk menghemat tempat. Terlebih ada banyak komponen yang harus dipasang agar komputer dapat beroperasi.
Casing komputer memiliki bentuk beraneka macam. Pengguna bisa menggunakan casing dengan jenis dan fungsi yang dibutuhkan. Ada casing untuk keperluan kantor berbentuk hingga casing gaming dengan desain khas lampu RGB nya.
- 11 Ide kreatif rakit komputer pakai casing ringkas, bikin hemat tempat Selain tampilan, penggunaan casing ringkas juga membuat komputer yang dirakit tidak memerlukan banyak tempat.
- 11 Potret unik PC dirakit tanpa casing, penting bisa nyala Ada beberapa casing PC juga dibentuk dengan konsep-konsep unik nan estetik.
- 11 Ide kreatif rakit PC dengan model casing terbuka, ampuh cegah panas Salah satu tujuan penggunaan casing terbuka tak lain adalah mencari sirkulasi udara yang lebih baik.
Biasa seseorang memasang komponen komputer di dalam casing PC. Namun bagaimana jadinya jika komponen tersebut dipasang di luar casing? Tentu menjadi pemandangan yang berbeda bukan. Pada kesempatan ini Kamis (28/7), techno.id telah merangkum 11 potret komponen komputer terpasang di luar casing dari berbagai sumber.
1. Wih bentuknya makin estetik jadi nya.
foto: reddit.com/ homelab
2. Bentuknya ringkas tapi keren.
foto: reddit.com/ pcmasterrace
3. Sayangnya riskan buat kena kotoran debu.
foto: id.pinterest.com/ Joel Taylor
4. Perlu kejelian untuk merakit komponen ini.
foto: linustechtips.com
5. Walau kurang rapi, tapi terlihat keren menurut pemiliknya.
foto: Instagram/ @shitty.pc.builds
6. Udah proper buat dipakai setiap hari.
foto: id.pinterest.com/ madbiker
7. Mungkin rakitnya pas di hari kebalikan.
foto: knowyourmeme.com
8. Jadi kipas eksternal semua.
foto: Twitter/ @CrusedSetups
9. Pengen tampil kece dengan budget minim.
foto: 9gag.com
10. Nggak cuma di luar casing, tapi juga di luar ruangan.
foto: 9gag.com
11. Malah jadi komputer trondol.
foto: id.pinterest.com/ PC Site
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Potret nyeleneh bentuk monitor komputer, ada yang asimetris
- 11 Penampakan absurd cosplay kupluk dari monitor PC, bikin heran
- 11 Potret setup PC unik bertema horor, bikin jantung berdebar-debar
- 15 Potret lucu pasang komputer di kamar mandi, bikin heran lihatnya
- 11 Ide unik jadikan komputer untuk alat simulator, seperti aslinya
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua