Yuk intip smartphone pakai sensor sidik jari pertama Lenovo!

Berfokus pada kekuatan baterai, ya, itulah keinginan Lenovo saat menciptakan Vibe P1. Dibekali dengan baterai raksasa berkapasitas 5.000mAh dan diklaim dapat bertahan selama 81 jam, smartphone ini tentu saja adalah opsi terbaik untuk konsumen dengan mobilitas tinggi yang tak membutuhkan ponsel berdaya lemah.

Namun selain itu, Vibe P1juga memiliki spesifikasi dan fitur yang menarik.Fingerprint sensoryang dapat membuka layar dalam waktu 0,5 detik saja hanyalah sekelumit di antaranya. Penasaran sehebat apa ponsel ini? Simak hands-on dari redaksi Techno.id berikut.

Yuk intip smartphone pakai sensor sidik jari pertama Lenovo!

Kehadiran sensor sidik jari membuat Lenovo harus mengubah desain depan ciri khasnya yang selalu memakai tombol virtual. Pada P1 Lenovo harus memakai tombol fisik di tombol home menu yang juga difungsikan sebagai pemindai sidik jari untuk membuka ponsel.

(brl/red)