Layar horizontal Tesla Model 3 ternyata besutan LG

Ilustrasi Tesla Model 3 © 2016 Gizmodo
Techno.id - Tesla Motors dikenal sebagai perusahaan otomotif yang kerap melompati mainstream. Dalam memproduksi mobil listrik terbarunya, Model 3, kebiasaan berani mereka pun kembali ditonjolkan di bagian interior.
Sejauh ini, dashboard mobil konvensional masih terlihat tebal karena dilengkapi speedometer dan beberapa tombol fisik lainnya. Namun di Model 3, ukuran dashboard benar-benar menyusut dan hanya dilengkapi satu layar digital.
- Tesla harap Model 3 mulai bisa mengaspal pada Maret 2016 Masih luncurkan mobil listrik berbanderol tinggi, Tesla berharap model murah bisa diluncurkan per Maret 2016 mendatang
- Semakin canggih mobil Tesla miliki sensor baru yang misterius Apa kira-kira kegunaan dari sensor baru ini?
- Bersiaplah, ini kendaraan pintar baru besutan Tesla Tak hanya merilis mobil pintar, kali ini Tesla bakal meluncurkan skuter pintar.
Interior Tesla Model 3
© 2016 Gizmodo
Seperti tampak pada gambar di atas, layar horizontal seluas 15 inci tersebut merupakan tablet. Dan yang tak kalah menarik, tablet itu ternyata buatan vendor terkemuka Korea Selatan, LG Electronics.
Sebagaimana dikutip dari Gizmodo (03/04), layar ini berfungsi layaknya speedometer konvensional. Ya, semua navigasi kemudi seperti speedometer, takometer, bahan bakar, persnelling, jarak tempuh dan sejenisnya ditampilkan di sini.
Dari sini, LG kabarnya berperan sebagai pemasok tunggal. Namun pihak Tesla menolak berbicara terkait beralih hati dari TPK Holdings (pemasok untuk Model S dan X) ke LG. Pun demikian dengan mitra produksi massal antara Tesla dan LG.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?