Ini 9 kebiasaan orang Indonesia di era digital, Anda juga melakukan?
01/06/2016 07:12 WIB
Advertisement
Demen online shopping pakai kupon diskon
Aktivitas belanja online makin mudah dan murah berkat tersedianya diskon atau potongan harga. Flipit selaku salah satu pemasok kupon online terpopuler mengakui kalau orang Indonesia gemar memanfaatkan layanan mereka.
You May Know
-
Perilaku masyarakat modern merupakan lahan baru e-commerce Perilaku ini banyak dimanfaatkan oleh banyak instansi pemerintah dan juga swasta untuk mengubah strategi dalam beriklan.
-
Begini gaya hidup digital di mata ilustrator perempuan Asia Tenggara Para ilustrator ini menggambarkan kebiasaan masyarakat di negara masing-masing selama pandemi lewat karya-karya artistik
-
Digital disruption melanda cara belanja orang Banyak ritel raksasa gulung tikar.
Terbukti, selama 2015 Flipit Indonesia mengalami kenaikan traffic sebesar 3.437 persen. Mayoritas pengguna mereka adalah perempuan dengan rentang usia 16-24 tahun, tepatnya sebanyak 55 persen.
Advertisement
(brl/red)