5 cara untuk ciptakan komposisi foto yang menarik

Advertisement

Memilih fokus

Banyak objek menarik di sekitar kita yang bisa diabadikan. Sayangnya, tak semua orang bisa memanfaatkannya dengan baik. Jika Anda telah menemukan objek menarik dan berniat mengabadikannya, cobalah untuk melihat dari beberapa angle, sampai Anda bisa menemukan komposisi yang menarik dan tentu saja, 'tidak pasaran'.

Tentu saja, banyak berlatih juga akan berpengaruh pada hasil foto. Itupun masih harus ditambah dengan sering emlihat foto yang memiliki komposisi menarik, sehingga ketika Anda memotret, angle yang Anda ambil takkan jauh berbeda dengan foto yang sering Anda lihat.

Kuncinya hanya perbanyaklah berlatih dan mencari referensi atau sumber inspirasi.

Advertisement


(brl/red)