5 Ancaman di era digital
21/09/2015 11:25 WIB
Advertisement
Penipuan perbankan
Kini banyak bank yang menyediakan layanan digital untuk transaksinya. memang, dengan adanya layanan ini para nasabah dipermudah untuk bertransaksi tanpa harus repot ke bank.
You May Know
-
Mengungkap macam-macam ancaman pada keamanan informasi digital Keamanan informasi digital semakin menjadi perhatian penting di era modern, di mana data dan informasi menjadi aset yang sangat berharga
-
5 Fakta terselubung tentang bahaya penggunaan internet Ternyata, penggunaan internet bisa lebih berbahaya dari yang Anda duga.
-
Wahai orang tua, waspadai anak Anda dari 5 ancaman medsos ini! Dari bullying hingga pencurian identitas, bahaya dari jejaring sosial saat ini kian nyata dan membahayakan.
Namun, resiko penipuan semakin besar pada era sekarang. Bahkan, dikatakan jika penipuan transaksi online bank menigkat hingga 71 persen dari tahun sebelumnya. Kebanyakan modus yang dilakukan pelaku kejahatan adalah mempelajari seluk beluk teknologi ini, lalu akan berpura-pura menjadi bank atau lembaga lain untu meminta informasi pribadi nasabah.
Advertisement
(brl/red)