11 Potret absurd gagal paham rakit komputer, bikin geleng kepala
08/02/2023 11:02 WIB
foto: Pinterest/@A; id.pinterest.com
Advertisement
Techno.id - Komputer akan terasa nyaman digunakan jika dirakit dengan cara yang benar. Proses perakitan komputer juga harus melibatkan orang ahli di bidang tersebut. Namun nyatanya, perakitan komputer yang benar kerap diabaikan.
You May Know
-
11 Potret kocak rakit komputer ala orang gaptek, nggak kebayang idenya Tidak hanya nyeleneh, cara mereka merakit komputer tentu mengundang tawa siapa yang melihatnya.
-
11 Potret kesalahan nyeleneh ketika rakit komputer, malah jadi nyesek Merakit sebuah komputer perlu keahlian khusus.
-
11 Potret absurd gagal merakit PC secara sempurna, terlampau maksa Terlepas dari kapasitas komponen PC, ada faktor yang juga penting untuk diperhatikan yaitu proses perakitan.
Bukannya merakit komputer dengan cara yang tepat, beberapa orang berikut justru merakit komputer mereka secara sembarangan. Gagal paham tentang perakitan sebuah komputer tentu menjadi salah satu faktor yang bisa menyebabkan perangkat tersebut tidak berfungsi dengan baik. Namun di sisi lain, proses tersebut juga mengundang tawa orang yang melihatnya.
Dilansir techno.id dari berbagai sumber pada Rabu (8/2), berikut 11 potret absurd gagal paham rakit komputer.
BACA JUGA :
- 11 Potret absurd perbaikan perangkat PC agar tak bising, hasilnya bikin nggak nyangka
- 11 Ide kreatif set up kerja gunakan tablet, ringkas, ringan, dan hemat tempat
- Desain 15 flashdisk ini nggak biasa, ada yang bentuk emas batangan hingga burger
- 17 Penampakan modifikasi perangkat komputer, hasilnya bikin geleng kepala
- Dukung seniman Indonesia mendunia, kini Jakarta punya laboratorium khusus NFT
Advertisement
(brl/guf)