7 Games bertema musik khusus Android yang menarik untuk dimainkan
25/08/2015 17:16 WIB
Advertisement
SongPop Plus
SongPop Plus bakal mengajak Anda mengenali lagu-lagu dari ribuan penyanyi populer di dunia. Akan ada potongan lagu yang bakal Anda tebak judulnya. Anda juga bisa memainkan permainan ini secara online dan melawan pemain lainnya dari seluruh dunia. Tertarik memainkannya? Download saja di sini.
You May Know
-
5 Aplikasi games terbaik bulan September Temukan keseruan dengan beberapa games Android ini.
-
5 Games Android dan iOS terbaru yang wajib didownload Games-games mobile berikut dijamin akan membuat Anda kecanduan.
-
5 Game action terbaik untuk smartphone Android Game action itu tak hanya menghibur, tetapi juga dapat memacu adrenalin.
Itulah daftar tujuh games bertema musik khusus pengguna Android yang menarik dimainkan. Semua games tersebut bisa Anda dapatkan secara gratis di Google Play Store.
Advertisement
(brl/red)