5 Aplikasi Password Manager terbaik iOS pilihan Redaksi Techno.id
11/08/2015 13:10 WIB
Advertisement
mSecure
Jika Anda ingin menyimpan informasi username dan password (yang sudah jadi) dengan aman, maka aplikasi mSecure dapat menjadi salah satu alternatifnya. Sama halnya 1Password. mSecure menggunakan sistem enkripsi AES 256-bit blowfish.
You May Know
-
11 Aplikasi password manager di Android dan iPhone, cocok bagi pelupa Password manager berfungsi untuk mendata password yang digunakan setiap orang pada perangkat mereka.
-
Cara mengelola kata sandi di iPhone untuk meningkatkan keamanan data pribadi kamu Ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengamankan kata sandi di iPhone
-
5 Aplikasi utilitas terbaik untuk iPhone dan iPad Aplikasi utilitas terbaik ini akan menunjang aktivitas pengguna bersama perangkat iOS.
Selain itu, mSecure juga dapat membantu membuatkan password untuk Anda layaknya 1Password. Uniknya, aplikasi ini dilengkapi dengan sistem keamanan mati otomatis ketika hacker mencoba membobol password Anda di saat yang bersamaan.
Sayangnya, aplikasi ini juga tidaklah gratis. Namun yang perlu diingat, harga aplikasi sebesar USD 10 (Rp 130.000) masih jauh lebih murah daripada kerugian yang diterima saat berbagai akun penting Anda diretas.
Advertisement
(brl/red)