Lenovo Vibe K4 Note vs Xiaomi Mi 4i, duel smartphone Octa-Core
23/03/2016 23:31 WIB
Advertisement
Kamera
Bidikan utama Vibe K4 Note adalah 13MP dengan f/2.2, autofocus, serta dual-LED. Untuk selfie, Lenovo menyediakan kamera depan 5MP dengan f/2.2 juga.
You May Know
-
Perbedaan spesifikasi Xiaomi Mi4S vs Xiaomi Mi5 Dari beberapa aspek, spesifikasi Xiaomi Mi5 cenderung lebih bagus daripada Xiaomi Mi4S.
-
Resmi rilis di Indonesia, ini harga Xiaomi Mi 4i Harganya kurang dari Rp3 juta, tetapi spesifikasinya tinggi.
-
Lenovo Vibe K4 Note laris manis di 6 e-commerce berbeda Diburu konsumen di enam e-commerce berbeda, pre-order Lenovo Vibe K4 Note terpaksa ditutup sehari lebih cepat
Perihal kamera, Xiaomi boleh dikatakan lebih peduli. Walau sama-sama beresolusi 13MP dan 5MP, tetapi aperture-nya lebih baik, yakni f/2.0 dan f/1.8.
Untuk urusan video, keduanya bisa merekam hingga resolusi 1080p dalam 30fps.
Advertisement
(brl/red)