8 Perangkat untuk streaming TV terbaik tahun 2015
23/08/2015 14:09 WIB
Advertisement
Google Nexus Player
Google telah meluncurkan perangkat streaming TV yang memiliki kemampuan tak beda jauh dengan Amazon Fire TV. Google Nexus Player memungkinkan pengguna mengaktifkan fitur voice-search, rekomendasi pilihan pribadi, serta kontroler game. Terlebih dengan kekuatan Android, Google Nexus Player akan memudahkan pengguna dalam berbagai konten dari smartphone dan tablet mereka.
You May Know
-
Cara nonton siaran TV digital melalui smartphone Android, ini aplikasi yang dibutuhkan Cara mudah mengakses siaran TV digital tanpa TV.
-
Cara menonton Netflix di TV, bisa dari Android, Apple, dan kabel Semakin praktis untuk mencari hiburan meski kamu sedang di rumah
-
11 Potret gadget nyeleneh dipakai nonton video streaming, tetap asik meski terpaksa Unik dan antimainstream.
Namun satu hal yang disayangkan dari perangkat ini, Google Nexus Player tidak dibekali dengan port Ethernet. Jika Anda berminat, Anda bisa memiliki Google Nexus Player dengan harga Rp 972.000 dari Amazon.
BACA JUGA :
Advertisement
(brl/red)