5 Macam headphone anti-air pilihan redaksi Techno.id
27/10/2015 07:33 WIB
Bragi earphone © 2015 Bragi
Advertisement
Techno.id - Mendengarkan musik melalui headphone, earbud, atau earphone umumnya memang dilakukan saat tidak di dalam air. Namun dewasa ini, sudah banyak sekali produsen yang memproduksi aksesori itu yang bisa digunakan di bawah air. Bahkan, beberapa produk bisa dipakai menyelam hingga di kedalaman berpuluh-puluh meter.
You May Know
-
Headphone dari SwimBuds ini cocok di air tapi bisa dipakai saat santai Bagusnya, SwimBuds juga tak lupa menyadari bahwa kualitas audio merupakan komponen penting dalam penggunaan headphone.
-
Headphone mini yang lebih mirip earphone ini anti-air lho! Harganya ada di kisaran Rp1,2 juta.
-
Aman, piranti ini bakal gantikan earphone saat perjalanan jauh Mendengarkan musik saat melakukan perjalanan jauh adalah hiburan tersendiri. Namun pastikan piranti yang Anda gunakan sudah tepat.
Nah, bagi perenang, penyelam, atau penikmat aktivitas bawah air yang membutuhkan aksesori semacam ini, coba tamatkan artikel berikut. Sebab, tim Techno.id sudah merangkumnya untuk Anda:
Advertisement
(brl/red)