20 Lifehack absurd dengan alat elektronik ini bikin mikir dua kali

Advertisement

Techno.id - Saat ini ada cukup banyak peralatan elektronik untuk mempermudah aktivitas sehari-hari. Mulai dari aktivitas pekerjaan atau hanya sekadar bersantai, tidak lepas dari benda elektronik. Namun ternyata kemudahan yang didapat, tak membuat seseorang bisa menikmatinya dengan sempurna. Salah faktor penyebab seseorang tidak bisa memanfaatkan teknologi adalah harga yang perlu dibayarkan.

Walaupun belum bisa merasakan sebuah kecanggihan teknologi, namun bukan berarti hal tersebut membatasi seseorang untuk melakukan lifehack. Tentu dengan kreativitas yang dimiliki, semua orang dapat melakukan lifehack atau jalan pintas agar aktivitasnya semakin dipermudah. Bahkan tak jarang sebuah lifehack ternyata cukup mudah untuk dilakukan.

Lifehack memang sering membuat orang terkesima dengan hasilnya, namun lifehack juga bisa membuat seseorang bingung bahkan tertawa. Maka dari itu, techno.id pada Jumat (20/5) telah merangkum 20 lifehack absurd dengan alat elektronik. Penasaran bagaimana penampakannya? Yuk simak list berikut ini.

1. Ketika malas matikan lampu, dan kucing yang kamu suruh.

foto: boredpanda.com

2. Akibat kelangkaan gas LPG.

foto: brightside.com

3. Cara mengetahui air mendidih dengan cepat.

foto: boredpanda.com

4. Karpetnya lagi di cuci, pakai ini aja.

foto: boredpanda.com

5. Sebelum ditemukannya headphone.

foto: boredpanda.com

6. Silakan tanya mbah gugel.

foto: boredpanda.com

7. Cara agar jam dinding selalu tepat.

foto: boredpanda.com

8. Harusnya beli tiket first class.

foto: boredpanda.com

9. Ketika abang sound system mengeluarkan skillnya.

foto: Instagram.com/ @sukijan.id

10. Ketika kompor listrik di rumah rusak.

foto: twitter.com/ @txtdarikostan

11. Sultan mah bebas.

foto: Instagram.com/ @wkwkland_real

12. Mau bersih-bersih malah sapunya hilang.

foto: Instagram.com/ @sukijan.id

13. Yang kanan warna putih.

foto: boredpanda.com

14. Saat layar hp kamu tiba-tiba rusak.

foto: boredpanda.com

15. Bisa pantau bos yang sedang mendekat.

foto: boredpanda.com

16. Bukan pada tempatnya.

foto: boredpanda.com

17. Saat lampu utama mobil mati.

foto: boredpanda.com

18. Biar remote TV nggak mudah hilang.

foto: boredpanda.com

19. Colokannya jauh dari kasur sih.

foto: boredpanda.com

20. Anak kos pasti paham.

foto: twitter.com/ @txtdarikostan


Advertisement


(brl/guf)