11 Potret nyeleneh instal komputer di kendaraan, jadinya maksa

Advertisement

Techno.id - Moda transportasi kendaraan listrik tengah berkembang pesat. Semenjak adanya Tesla, seakan hampir semua pabrikan mengembangkan produk kendaraan listrik. Terlebih kendaraan listrik dinilai lebih efisien bahan bakar, dan ramah lingkungan.

Kendaraan listrik biasanya dibekali fitur-fitur canggih. Seperti pengguna bisa bermain game langsung di dalam mobil, atau bahkan sistem auto pilot. Hal tersebut berkat adanya komputerisasi kendaraan dengan Ai yang canggih.

Kecanggihan pada kendaraan listrik bisa didapatkan dengan harga yang tinggi. Namun bagaimana jika kendaraan biasa malah dipasangi perangkat komputer? Wah pasti hasilnya akan unik bukan.

Kali ini techno.id pada Kamis (13/10), akan memberikan 11 potret nyeleneh instal komputer di kendaraan yang dihimpun dari berbagai sumber.

1. Wah tempat tersembunyi buat browsing nih.

foto: Twitter/@CrusedSetups

2. Ya jadinya gini kalo bentuknya dipaksa.

foto: Reddit/ shittybattlestations

3. Walaupun nantinya macet atau hujan di jalan, tetap bisa produktif.

foto: Istimewa

4. Siap online di mana aja dan kapan aja.

foto: Instagram/ newdramaojol.id

5. Perjalanan jauh jadi nggak kerasa.

foto: Reddit/Sdizzle12

6. Kayaknya mau rakit PC gaming di dalam mobil deh ini.

foto: extremetech.com

7. Instal komputer di mobil, biar bisa nyetir otomatis nantinya.

foto: techstory.in

8. Kira-kira biar apa ya gaes?

foto: dw.com

9. Wih bisa kerja saat dalam perjalanan nih.

foto: team-bhp.com

10. Kok jadinya pengen menang sendiri.

foto: Instagram@/cursedimages.file

11. Wah kalo nyetirnya bisa dikendalikan pakai stik seru juga ya.

foto: onextrapixel.com


Advertisement


(brl/guf)