11 Ide kreatif rakit komputer dengan ukuran besar, tetap estetik dan miliki performa tinggi

Advertisement

Techno.id - Komputer yang merupakan salah satu perangkat elektronik unggulan sudah banyak diminati banyak orang. Dengan hadirnya sebuah komputer, berbagai kemudahan bisa didapatkan. Namun sebagai sebuah alat, tentu sebuah komputer perlu dirakit terlebih dahulu agar bisa digunakan dengan lancar.

Sudah banyak orang yang merakit sebuah komputer dengan konsep mereka masing-masing. Salah satu konsep yang telah diterapkan adalah merakit komputer dengan ukuran besar. Meski terkesan memerlukan banyak tempat, namun komputer dengan ukuran besar dapat menampung banyak komponen dengan mudah.

Tak hanya itu, komputer dengan ukuran besar juga dapat dimanfaatkan sebagai sebuah pajangan. Pasalnya, dimensi besar dari sebuah komputer akan sangat menarik untuk ditempatkan pada lokasi yang benar. Maka dari itu, tidak jarang ada banyak orang yang merakit sebuah komputer dengan ukuran besar untuk digunakan sebagai perangkat kerja utama.

Dilansir techno.id dari berbagai sumber pada Rabu (18/1) 11 ide kreatif rakit komputer dengan ukuran besar.

1. Dengan tampilan besar seperti ini, komputer yang ada sudah bisa dipajang tanpa khawatir jatuh.

foto: Pinterest/@Parveen Vishnu

2. Estetik dengan dominasi warna hitam seperti ini membuat komputer yang ada bisa digunakan dengan nyaman.

foto: head-fi.org

3. Dengan memanfaatkan kayu, set up komputer yang ada jadi tampil menawan.

foto: Pinterest/@Mystikz Gaming

4. Komputer besar dengan komponen unggulan ini membuat setiap pengguna bisa nyaman saat mengoperasikannya.

foto: 9gag.com

5. Set up rapi seperti ini membuat pengguna bisa mudah menyimpannya di mana pun.

foto: Pinterest/@SONA

6. Meski terlihat kecil, namun komputer ini lebih tinggi dibanding manusia.

foto: Pinterest/@Matheus Muriel

7. Untuk sebuah komputer, pada dasarnya kabel manajemen seperti ini sudah termasuk rapi.

foto: Pinterest/@kemal895

8. Set up komputer yang nyaman digunakan uintuk segala keperluan.

foto: Reddit/@battlestations

9. Dengan sistem slide, komputer seperti ini bisa dibuka tutup dengan mudah.

foto: nextaustin.com

10. Kabel manajemen komputer seperti ini sudah termasuk rapi.

foto: imgur.com

11. Agar komponen yang ada bisa terlihat dengan mudah, komputer satu ini dilengkapi dengan lampu RGB.

foto: Reddit/@homela


Advertisement


(brl/guf)