11 Ide kreatif rakit komputer dengan casing alat musik, unik & estetik

Advertisement

Techno.id - Komputer merupakan salah satu perangkat elektronik yang bisa digunakan untuk menyelesaikan banyak kegiatan seperti menggali sumber informasi, hingga menonton video streaming bisa dilakukan dengan mudah pada barang elektronik satu ini.

Tak hanya memiliki spesifikasi tinggi, perawatan komputer yang tergolong mudah membuat banyak orang rela merogoh kocek lebih dalam untuk meminang beragam komponen komputer dengan kualitas unggulan.

Sebagai sebuah perangkat elektronik, tentu komponen yang ada pada komputer perlu dilindungi dengan baik. Maka dari itu, part komputer dengan nama casing hadir di pasaran untuk merealisasikan keinginan tersebut.

Pada dasarnya, casing komputer memiliki banyak jenis dan model. Namun yang membuat menarik adalah saat sebuah komputer dirakit menggunakan casing tak semestinya. Bukan menggunakan casing yang ada di pasaran, justru beberapa orang berikut merakit komputer menggunakan casing dari alat musik.

Beberapa alat musik seperti gitar, ukulele, hingga drum menjadi kreativitas banyak orang yang menginginkan komputer mereka memiliki tampilan berbeda.

Dilansir techno.id dari berbagai sumber pada Rabu (9/11), berikut 11 ide kreatif rakit komputer dengan casing alat musik.

1. Selain berfungsi sebagai alat musik, piano satu ini ternyata merangkap sebagai alat kerja.

foto: walyou.com

2. Siapa nih yang bisa main drum, segera merapat saja.

foto: spotswoodcomputercases.com

3. Ketika brand amplifier hijrah ke gadget ya seperti ini jadinya.

foto: instructables.com

4. Siap dipakai memainkan melodi paling susah dengan lancar tanpa ada lag.

foto: linustechtips.com

5. Selain memiliki suara yang merdu, gitar satu ini juga punya performa andalan untuk bermain game berat.

foto: darkroastedblend.com

6. Kira-kira seperti ini kalau casing komputer terbuat dari gitar.

foto: linustechtips.com

7. Kalau pakai kipas RGB seperti ini tentu akan menambah estetika perangkat.

foto: damngeeky.com

8. Kalau tadi gitar kayu, yang satu ini punya bahan lebih premium.

foto: techpowerup.com

9. Dirakit di bagian luar gitar mungkin bertujuan untuk memudahkan pengguna ketika ingin memainkan alat musik satu ini.

foto: Azerty Raalte

10. Ukulele ketika dijadikan casing komputer ternyata oke juga ya.

foto: damngeeky.com

11. Meski menggunakan gitar sayur, komputer satu ini tetap enak dipandang.

foto: techpowerup.com


Advertisement


(brl/guf)