11 Ide kreatif pasang perangkat gaming, jadinya malah maksa

Advertisement

Techno.id - Bermain game dapat dilakukan dengan berbagai macam gadget. Mulai dari piranti konsol permainan, PC atau laptop, sampai smartphone bisa dimanfaatkan untuk bermain game. Terlebih saat ini ada banyak game berbagai genre, dan memiliki grafis lebih nyata.

Bagi para player tentu memainkan game akan sangat seru dengan tools tambahan. Tentu aksesori tambahan memberikan rasa lebih nyata ketika bermain. Player akan merasakan sensasi serasa masuk ke dalam dunia game dengan berbagai gamepad yang ditawarkan.

Piranti gaming dengan aksesori tentu perlu dipasang secara baik dan benar agar nyaman digunakan. Karena kenyamanan itu menjadi hal utama ketika bermain game. Terlebih pengguna bisa bertahan berjam-jam untuk menyelesaikan sebuah game.

Tempat yang sempit membuat player melakukan cara-cara untuk agar perangkat gaming bisa dipasang. Pada kesempatan ini Senin (7/11) techno.id akan memberikan 11 ide kreatif pasang perangkat gaming yang dirangkum dari berbagai sumber.

1. Walaupun maksa tapi tetap berguna.

foto: Reddit/ shittybattlesattions

2. Mungkin nggak bisa menemukan colokan lain.

foto: Instagram/@shitty.pc.builds

3. Saking ngebet pengen main, jadi pintu kaca jadi layar.

foto: Instagram/@shitty.pc.builds

4. Biar hemat tempat.

foto: Instagram/@shitty.pc.builds

5. Posisi paling ergonomi jika di sofa katanya.

foto: Reddit/ shittybattlesattions

6. Mungkin penumpangnya keluarga sendiri.

foto: Reddit/ shittybattlesattions

7. Bentar sepertinya ada yang terbalik.

foto: Reddit/ shittybattlesattions

8. Loh kok ada ketimpangan teknologi ini.

foto: Reddit/ shittybattlesattions

9. Terus harus noleh setiap main gitu?

foto: Reddit/ shittybattlesattions

10. Ngapain juga main game di tengah hutan.

foto: Instagram/@shitty.pc.builds

11. Pantesan mainnya jago.

foto: Instagram/@shitty.pc.builds


Advertisement


(brl/guf)