5 Hal yang harus dipertimbangkan ketika akan membeli SSD

5 Hal yang harus dipertimbangkan ketika akan membeli SSD

Techno.id - Popularitas media penyimpanan Solid State Drive (SSD) saat ini tengah naik daun. Desain yang lebih tipis serta kemampuan baca tulis yang lebih cepat membuat SSD ini kian mengalahkan Hard Disk Drive (HDD) eksternal.

Kendati demikian, SSD masih lemah dari sektor harga yang lebih mahal ketimbang HDD. Misalnya, SSD berkapasitas 1GB dihargai sebesar Rp 1 juta. Padahal di HDD, Rp 1 juta sudah mendapatkan kapasitas sebesar 3GB.

Oleh sebab itu, mengetahui seluk beluk perangkat SSD menjadi sebuah hal penting yang harus dilakukan sebelum memutuskan untuk membelinya. Pertanyaannya, apa saja seluk beluk SSD yang harus diperhatikan?

Berikut lima hal mengenai SSD yang harus diperhatikan sebelum memutuskan untuk membeli sebagaimana dikutip dari Make Tech Easier (29/08).

(brl/red)